Sistem Perencanaan dan Pengadaan Aset Tetap pada Telkom Property Area 1
Abstract
Suatu perusahaan sangat membutuhkan aset untuk mencapai tujuan yang
sudah ditetapkan dalam menjalankan kegiatan operasionalnya. Aset-aset ini
diperoleh melalui modal sendiri ataupun pinjaman, termasuk didalamnya aset
tetap. Aset tetap merupakan salah satu bagian terpenting untuk menentukan
kelangsungan operasi perusahaan dan tidak untuk dijual, serta merupakan sumber
daya ekonomi yang mempunyai masa manfaat lebih dari satu tahun.”Aset tetap
adalah aset yang jangka waktu pemakaiannya lama, digunakan dalam kegiatan
perusahaan, dimiliki tidak untuk dijual kembali dalam kegiatan normal
perusahaan serta nilainya cukup besar”.
Collections
- Diploma Papers [1615]