Pengadaan Bahan Pustaka pada Perpustakaan Akademi Manajemen Informatika Komputer Medan Business Polytechnic (AMIK MBP)
View/ Open
Date
2019Author
Siagian, Doni Rahman
Advisor(s)
Siahaan, Hotlan
Metadata
Show full item recordAbstract
Perpustakaan perguruan tinggi merupakan penunjang bagi keberhasilan
program universitas dalam pendidikan, pengjaaran, dan penelitian. Menurut
Sulistyo Basuki (1993:51) perpustakaan perguruan tinggi adalah “Penunjang Tri
Darma perguruan tinggi yaitu pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat”.
Tujuan utama diselenggarakan perpustakaan perguruan tinggi adalah untuk
mendukung, memperlancar serta mempertinggi kualitas pelaksanaan program
kegiatan perguruan tinggi. Untuk mencapai tujuan tersebut upaya yang dilakukan
oleh perpustakaan perguruan tinggi adalah dengan cara mengumpulkan, mengolah
dan memanfaatkan bahan pustaka kepada pemakai jasa perpustakaan perguruan
tinggi yaitu civitas akademika.
Collections
- Diploma Papers [230]