Interferensi Struktur Bahasa Indonesia dalam Struktur Bahasa Mandarin pada Karangan Naratif Mahasiswa Sastra Cina USU
印尼语 - 汉语记叙文针对苏北大学中文系学生的句法干扰影响 (Yìnní yǔ - hànyǔ jìxùwén zhēnduì sū běi dàxué zhōngwén xì xuéshēng de jùfǎ gānrǎo yǐngxiǎng)
View/ Open
Date
2016Author
Makhmud, Fiqhi Nahdhiah
Advisor(s)
Widayati, Dwi
Silvia, Sheyla
Metadata
Show full item recordAbstract
The purpose of this research are (1) to identify the interference of Indonesian phrase structure on the chinese structure narrative writing by the sixth semester students of the Chinese Departement, Faculty of Cultural Sciences, The Universitas Sumatera Utara. (2) to describe the interference of Indonesian sentence structure on the chinese structure narrative writing by the sixth semester students of the Chinese Departement, Faculty of Cultural Sciences, The Universitas Sumatera Utara. This research is a descriptive qualitative method. The data of this researche is phrase of narrative writing by the sixth semester students of the Chinese Departement, Faculty of Cultural Sciences, The Universitas Sumatera Utara (USU). The source data of this research is narrative writing by the sixth semester students of the Chinese Departement, Faculty of Cultural Sciences, The Universitas Sumatera Utara (USU). The Sudaryanto’s Agih method used to analyze data. The result of research are (1) the interference of Indonesian phrase structure on the chinese structure narrative writing by the sixth semester students of the Chinese Departement, Faculty of Cultural Sciences, The Universitas Sumatera Utara happens on locative phrase, preposition phrase and numeral-classifier compound phrase. (2) the interference of Indonesian sentence structure on the chinese structure narrative writing by the sixth semester students of the Chinese Departement, Faculty of Cultural Sciences, The Universitas Sumatera Utara happens on the posisition of chinese sentence syntax function that used Indonesian sentence structure of simple sentence and complex sentence. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengidentifikasi interferensi struktur frasa bahasa Indonesia dalam struktur frasa bahasa Mandarin pada karangan naratif mahasiswa semester VI stambuk 2013 Program Studi Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara; (2) mendeskripsikan interferensi struktur kalimat bahasa Indonesia dalam struktur kalimat bahasa Mandarin yang ditulis oleh mahasiswa semester VI stambuk 2013 Program Studi Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Data pada penelitian ini adalah frasa pada karangan naratif bahasa Mandarin yang ditulis oleh mahasiswa semester VI stambuk 2013 Program Studi Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara (USU). Sumber data yang digunakan adalah karangan narasi bertemakan berlibur 放假(fàngjià) oleh mahasiswa semester VI stambuk 2013 Program Studi Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara (USU) yang berbahasa ibu bahasa Indonesia. Metode yang digunakan dalam tahap analisis data penelitian ini adalah metode agih Sudaryanto. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) interferensi struktur frasa bahasa Indonesia dalam struktur frasa bahasa Mandarin pada karangan naratif mahasiswa semester VI stambuk 2013 Sastra Cina Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara terjadi pada interferensi frasa lokatif, interferensi frasa preposisional dan interferensi frasa numeralia penggolong; (2) interferensi struktur kalimat bahasa Indonesia dalam struktur kalimat bahasa Mandarin yang ditulis oleh mahasiswa semester VI stambuk 2013 Sastra Cina, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara terjadi pada penempatan posisi fungsi sintaksis pada kalimat bahasa Mandarin yang mengikuti struktur kalimat tunggal dan kalimat majemuk bahasa Indonesia.
Collections
- Undergraduate Theses [300]