Bentuk, Fungsi, dan Makna Bangunan Klenteng Sam Poo Kong di Semarang
三宝垄三保洞庙堂形式建筑与功能分析(sānbǎo lǒng sān bǎo dòng miàotáng xíngshì jiànzhú yǔ gōngnéng fēnxī)
View/ Open
Date
2017Author
Mentari, Suci
Advisor(s)
Bangun, Nur Cahaya
Adha, T. Kasa Rullah
Metadata
Show full item recordAbstract
The title of the paper is “Bentuk, Fungsi, dan Makna Bangunan Klenteng Sam Poo Kong di Semarang”. Formulation of the problem is 1) how the form of the five main temple building in the Sam Poo Kong temple Semarang? 2) how the function and the meaning of the five main temple building in the area of Sam Poo Kong temple Semarang?. Methods of research conducted in this paper is a qualitative and descriptive. Theory that used in this paper to answer the two formulation of the problem is functionalism theory of Bronislaw Malinowski. The result found that the form of Sam Poo Kong temple consist of five main building and, the function of the five main building is as a place of Buddhist worship, Kong Hu Cu, and Tao known as the teaching of Tridharma. Other than as a place of worship Sam Poo Kong temple also known as tourist attraction. The meaning of five main temple building is as a manife station of grasitude towords the gods. Judul penelitian ini adalah “Bentuk, Fungsi, dan Makna Bangunan Klenteng Sam Poo Kong di Semarang”. Rumusan masalah penelitian ini adalah 1) Bagaimana bentuk lima bangunan Klenteng utama diareal Klenteng Sam Poo Kong Semarang? 2) Bagaimana fungsi dan makna lima bangunan Klenteng utama diareal Klenteng Sam Poo Kong Semarang?. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dan diuraikan secara deskriptif. Teori yang digunakan untuk menjawab kedua rumusan masalah diatas adalah Teori Fungsionalisme dari Bronislaw Malinowski. Hasil penelitian ditemukan bentuk Klenteng Sam Poo Kong terdiri dari lima bangunan utama dan, fungsi dari ke lima bangunan tersebut adalah sebagai tempat ibadah kaum Budha, Khong Hu Cu, dan Tao yang dikenal sebagai aliran ajaran Tridharma. Selain sebagai tempat ibadah Klenteng Sam Poo Kong juga berfungsi sebagai tempat wisata. Makna ke lima bangunan Klenteng tersebut adalah sebagai perhujutan rasa syukur umat terhadap Dewa.
Collections
- Undergraduate Theses [300]