Master Theses
Master Theses
Recently added
Now showing items 161-180 of 396
-
Perbandingan Kadar Adiponektin Antara Angina Pektoris Stabil dengan Sindroma Koroner Akut
(Universitas Sumatera Utara, 2008)Background : Atherosclerosis is a basic mechanism in development of coronary artery disease. Inflammation has an important role in atherogenesis and its progression, such as in acute coronary syndrome (ACS). Adiponectin ... -
Prevalensi Penyakit Arteri Perifer pada Populasi Penyakit Diabetes Melitus di Puskesmas Kota Medan
(Universitas Sumatera Utara, 2008)Background Epidemiological studies of Peripheral Arterial Disease (PAD) have been conducted in general population also in diabetes mellitus patients which samples taken from hospitalized patients. However, there has not ... -
Korelasi Dispersi QT dengan Hipertrofi Ventrikel Kiri pada Penderita Hipertensi
(Universitas Sumatera Utara, 2003)Hipertensi akan menyebabkan pengurangan harapan hidup seseorang melalui peningkatan morbiditas dan mortalitas, karena hipertensi merupakan salah satu factor resiko utama penyakit kardiovaskuler. (1,2) Hipertensi yang ... -
Ekstrak Herba Sambiloto Tunggal Dibanding Kombinasi dengan Klorokuin pada Pengobatan Malaria Falciparum Tanpa Komplikasi Penelitian di Kabupaten Mandailing Natal Provinsi Sumatera Utara Februari – Juli 2006
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Backsground : In many countries especially in Africa and Southeast Asia including Indonesia. Malaria disease especially malaria falciparum is still a great problem causing high mortality rate. A lot of antimalarial drugs ... -
Perbandingan Kadar C-Reaktif Protein pada Keturunan Diabetes Melitus Tipe 2
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Background: Diabetes mellitus (DM) is a metabolic disease with blood glucose elevation and defect of insulin secretion, disorder of insulin action or both as its characteristics. The Framingham Offsprings Study about ... -
Hiperkoagulasi pada Penderita Ulkus Kaki Diabetika
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Latar belakang : Trombosis merupakan salah satu penyebab meningkatnya angka kesakitan, kecacatan dan kematian pada penderita ulkus kaki diabetika. Pengobatan yang diberikan setelah terjadi manifestasi trombosis sering ... -
Disfungsi Autonomik dan Neuropati Perifer pada Penderita Sirosis Hati
(Universitas Sumatera Utara, 2003)Sirosis hati merupakan penyakit hati menahun yang difus ditandai dengan adanya pembentukan jaringan ikat dan disertai nodul. Gambaran klinis pada sirosis hati muncul akibat kegagalan hepatoseluler dan terjadinya hipertensi ... -
Anemia Defisiensi Besi pada Wanita Hamil di Beberapa Praktek Bidan Swasta dalam Kota Madya Medan
(Universitas Sumatera Utara, 2003)Anemia adalah suatu keadaan adanya penurunan kadar hemoglobin, hematokrit dan jumlah eritrosit dibawah nilai normal. Anemia defisiensi besi adalah anemia yang disebabkan oleh kurangnya zat besi dalam tubuh, sehingga kebutuhan ... -
Profil Kuman Diare Kronik dan Hubungannya dengan Kadar CD4 pada Penderita AIDS yang Dirawat di RSUP H Adam Malik Medan
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Background: HIV infection decrease the body immune system and lead to increase the opportunistic infection, which occours as chronic diarrhea. Chronic diarrhea in AIDS patients diminish the quality of life and up to 70 – ... -
Efektifitas Penambahan Glukosamin HCL-Kondroitin Sulfat terhadap Penurunan Intensitas Nyeri dan Indeks Lequesne pada Pasien Osteoartritis Lutut yang Diberi Natrium Diklofenak
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Background: Glucosamine HCL-Chondroitin Sulfate is Modifying osteoarthritis drug rises was reported efective in treatment osteoarthritis genu according to study. Effectivity of this drugs in reduced intencity of pain and ... -
Hubungan Antara Parameter Volume Cairan Tubuh yang Diukur dengan Bio Impedance Analysis (BIA) dengan Kualitas Hidup yang Diukur dengan Short Form -36 (SF-36) pada Pasien Gagal Jantung NYHA I dan II
(Universitas Sumatera Utara, 2008)Background, Heart failure patient often experience dyspnea and fatigue symptoms due to pulmonary congestion and peripheral edema as an effect of extracellular fluid retention that causes decrease exercise tolerance, ... -
Hubungan Kadar Troponin - T dengan Gambaran Klinis Penderita Sindroma Koroner Akut
(Universitas Sumatera Utara, 2002)Petanda biokimia dewasa ini dan di masa datang akan terus mempunyai peran penting pada diagnostik, stratifikasi maupun pengobatan penderita dengan sindroma koroner akut. Penatalaksanaan dengan metode intervensi yang agresif ... -
Hubungan Nilai N-Terminal Pro-Brain Natriuretic Peptide (NT-pro BNP) dengan Keparahan Penderita Gagal Jantung
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Background : Heart failure is the progressive disease with many clinical manifestation. Early diagnosis and therapy can avoid hospital care and reduce healthcare costs. Biomarker assay like NT-proBNP has been studied as ... -
Pola Tekanan Darah 24 Jam pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Sebab Nefropati Diabetik yang Menjalani Hemodialisa Reguler
(Universitas Sumatera Utara, 2008)Background : Non dipping, is a failure to ower blood pressure during night sleep, has been found to be more prevalent in diabetic than in non-diabetic patients. However, the reasons remain to be clarified suggested may be ... -
Korelasi Skor Child Pugh dengan Kadar Glukosa Darah pada Penderita Sirosis Hati
(Universitas Sumatera Utara, 2009)Background Alterations in carbohydrate metabolism are frequently observed in liver cirrhosis, both in fasting plasma glucose and 2 hours postload plasma glucose during Oral Glucose Tolerance Test (OGTT). In plenty of cases, ... -
Pengaruh Pentoxifylline terhadap Fibroindeks Pada Penderita Hepatitis Kronis B Penelitian Uji Klinis di bagian / SMF Ilmu Penyakit dalam Fakultas Kedokteran USU/ RS H Adam Malik Medan
(Universitas Sumatera Utara, 2008)Background: Chronic Hepatitis B can lead to liver fibrosis and eventually evolve to end-stage liver disease. Hepatic fibrosis is reversible, understanding the pathogenesis of fibrosis had opened the use of anti-fibrotic ... -
Hubungan Kadar HS-CRP dengan Skor Grace pada Pasien Sindrom Koroner Akut di RSUP H. Adam Malik Medan
(Universitas Sumatera Utara, 2021)Latar Belakang: Sindrom koroner akut (SKA) menggambarkan berbagai rentang iskemik miokard yang selalu dikaitkan dengan rupturnya plak aterosklerosis di arteri koroner. CRP telah terbukti sebagai prediktor resiko SKA. Dari ... -
Hubungan Polimorfisme VEGF +936 C>T dengan Infiltrasi Neutrofil dan Limfosit pada Pasien Gastritis Helicobacter Pylori
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Pendahuluan : Aktivasi angiogenesis dirangsang oleh Vascular endothelial growth factor (VEGF) dalam sel inang berperan dalam kerusakan mukosa lambung pada pasien gastritis akibat H. pylori. Keberadaan polimorfisme pada ... -
Hubungan Neutrofil Limfosit Ratio (NLR) dengan Global Registry of Acute Coronary Events (GRACE) Skor pada Sindrome Koroner Akut
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Pendahuluan. Inflamasi berperan penting dalam inisiasi terjadinya aterosklerosis mulai dari awal perkembangan plak sampai terjadinya ruptur hingga menyebabkan Sindom Koroner Akut (SKA). Neutrophil Lymphocyte Ratio (NLR) ... -
Hubungan Vegf +936 C>T dengan Keparahan Atrofi pada Pasien Gastritis
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Pendahuluan: Dalam proses gastritis menjadi sekuel yang mematikan,yaitu kanker lambung, beberapa faktor genetik diduga berperan. VEGF merupakan faktor neoangionesis yang terlibat dalam proses ini. Beberapa polimorfisme ...