Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Financial Statement Fraud pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI dalam Perspektif Fraud Triangle
Abstract
This research aims to empirically examine the factors that affect the financial statement fraud in the perspective of fraud triangle. These factors are financial stability, financial targets, external pressure, ineffective monitoring and rationalization are proxied by ACHANGE, ROA, LEV, BDOUT and AUDCHANGE. While restement is proxy that is used for financial statement fraud.In this study uses secondary data of the annual financial statement company with the population is manufacturing companies listed on Indonesia Stock Exchange in the period 2012-2015. Based on a purposive sampling techniques, there are 40 companies as research sample. Methods of data analysis using logistic regression.The results of this study indicate that the only financial stability is proxied by ACHANGE which has significant influence on financial statement fraud. While ROA, LEV, BDOUT and AUDCHANGE have no significant influence on financial statement fraud. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris faktor-faktor yang mempengaruhi financial statement frauddalam perspektif fraud triangle. Faktor-faktor tersebut adalah stabilitas keuangan, target keuangan, tekanan eksternal, ketidakefektifan pengawasan dan rasionalisasi yang diproksikan denganACHANGE, ROA, LEV, BDOUT dan AUDCHANGE. Sedangkan restement adalah proxy yang digunakan untuk financial statement fraud.Dalam penelitian ini menggunakan data sekunder dari laporan keuangan tahunan perusahaan dengan populasi perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2012-2015. Didasarkan pada teknik purposive sampling, ada 40 perusahaan sebagai sampel penelitian. Metode analisis data menggunakan regresi logistik.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hanya stabilitas keuangan yang diproksikan dengan ACHANGE yang memiliki pengaruh signifikan terhadap financial statement fraud. Sedangkan ROA, LEV, BDOUT dan AUDCHANGE tidak memiliki pengaruh signifikan terhadapfinancial statement fraud.
Collections
- Undergraduate Theses [4576]