Akuntansi Aset Tetap pada PT. Sarana Agro Nusantara
View/ Open
Date
2016Author
Katherine, Priscilla
Advisor(s)
Nazwar, Chairul
Metadata
Show full item recordAbstract
Aset tetap merupakan aset berwujud yang diperoleh dalam bentuk siap pakai yang digunakan dalam operasional perusahaan, tidak dimaksudkan untuk dijual dalam rangka kegiatan normal perusahaan dan mempunyai masa manfaat ekonomis lebih dari satu tahun.
Dalam suatu perusahaan, akuntansi memegang peranan yang sangat penting karena akuntansi dapat memberikan informasi mengenai keuangan dari suatu perusahaan.Akuntansi merupakan bagian dari sistem informasi yang menghasilkan informasi keuangan yang relevan.
Collections
- Diploma Papers [1615]