Show simple item record

dc.contributor.advisorBarus, Murniati Br.
dc.contributor.authorLumbantobing, Firman
dc.date.accessioned2020-01-09T07:44:15Z
dc.date.available2020-01-09T07:44:15Z
dc.date.issued2019
dc.identifier.urihttp://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/22427
dc.description.abstractNegara Jepang adalah salah satu negara maju di Asia, yang dikenal dengan kemajuan teknologi dan pendidikannya. Jepang juga dikenal dengan negara yang kaya akan tradisi dan budaya. Walaupun saat ini modernisasi di Jepang mengalami perkembangan yang sangat pesat, namun sisi tradisonal dan berbagai hal yang menjadi sejarah masih sangat dilestarikan oleh masyarakat Jepang hingga sekarang. Salah satu hal yang patut disorot dari Jepang adalah Alat Musik Tradisionalnya. Jepang memiliki banyak alat musik tradisional yang masih terjaga dan dirawat keaslian dan nilai sejarahnya. Salah satunya adalah alat musik tradisional Shamisen. Negara Indonesia termasuk negara yang memiliki berbagai jenis seni dan budaya. Hal ini dikarenakan suku-suku di Indonesia yang beragam-ragam. Salah satunya adalah suku Batak Toba. Suku Batak Toba merupakan salah satu suku di Indonesia yang terdapat di daerah Sumatera Utara. Setiap suku yang ada di Indonesia pasti memiliki kebudayaan dan adat yang masing-masing memiliki keunikan tersendiri. Demikian halnya dengan suku Batak Toba. Masyarakat Batak Toba memiliki kebudayaan yang diwariskan secara turun temurun oleh nenek moyangnya, baik secara lisan maupun tulisan. Alat musik pada suku Batak Toba tidak terlepas dari setiap acara adat masyarakat Batak Toba. Salah satu alat musik tradisional masyarakat Batak Toba adalah Hasapi. Kertas karya ini membahas tentang Perbandingan Alat musik Tradisional Jepang Shamisen dengan Alat Musik Tradisional Batak Toba Hasapi Berdasarkan Segi Kearifan Budaya Lokal. Dalam penulisan kertas karya ini digunakan metode kepustakaan yaitu mengumpulkan informasi dan data dengan cara membaca buku atau referensi yang berkaitan dengan alat musik tradisional tersebut. Tujuan Penulisan kertas karya ini adalah untuk mengetahui persamaan dan perbedaan yang dilihat dari segi bentuk fisik, bentuk permainan, fungsi, jenis, dan bahannya dalam kearifan budaya lokal alat musik tradisional Shamisen dan Hasapi. Latar belakang kertas karya ini yaitu, penulis melihat letak geografis Jepang dan Indonesia yang sangat berjauhan, namun dengan begitu tidak menutup kemungkinan terdapat kesamaan budaya terutama pada alat musik tradisionalnya. Karena hal itu penulis tertarik untuk mengetahui perbandingan alat musik tradisional Jepang Shamisen dengan alat musik tradisional Hasapi Batak Toba.en_US
dc.language.isoiden_US
dc.publisherUniversitas Sumatera Utaraen_US
dc.subjectAlat Musik Tradisional Shamisenen_US
dc.subjectAlat Musik Tradisional Batak Toba Hasapien_US
dc.titlePerbandingan Alat Musik Tradisional Jepang Shamisen dengan Alat Musik Tradisional Batak Toba Hasapi Berdasarkan Segi Kearifan Budaya Lokalen_US
dc.typeThesisen_US
dc.identifier.nimNIM162203008
dc.description.pages44 Halamanen_US
dc.description.typeKertas Karya Diplomaen_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record