Potensi Kebun Binatang Sebagai Salah Satu Daya Tarik Kunjungan Wisatawan di Medan
View/ Open
Date
2019Author
Situmorang, Boy Chandra
Advisor(s)
Gustanto
Metadata
Show full item recordAbstract
Kebun Binatang Medan merupakan salah satu objek daya tarik wisata di kota Medan, kebun binatang Medan memiliki beberapa fasilitas pendukung yang membuat wisatawan semakin tertarik untuk berkunjung. Tujuan penelitian agar mengetahui daya tarik kebun binatang Medan. Metode penelitian dilakukan dengan cara observasi dan wawancara langsung dengan petugas kebun binatang Medan. Hasil penelitian adalah Kebun Binatang di Medan memiliki daya tarik wisata alam yang sangat baik untuk di kunjungi karena memiliki lahan yang luas sehingga membuat pengunjung seakan berada di dalam hutan, bahkan binatang-binatang yang ada di kebun bintang sangat beragam sehingga anak-anak dapat belajar mengenai binatang disana. Potensi yang ada di Kebun Binatang Medan adalah keaslian alam yang terjaga dan terawat dengan baik, pihak kebun binatang juga menyediakan lahan wisata alam untuk menikatkan kreatifitas dan keberanian anak dan adanya penambahan satwa yang membuat wisatawan terkesan.
Collections
- Diploma Papers (Tourism) [303]