Alat Pendeteksi Kadar Alkohol dengan Menggunakan Sensor MQ-3 Berbasis Arduino Uno
View/ Open
Date
2019Author
Nasution, Maulidea Safitri
Advisor(s)
Warman, Aditia
Metadata
Show full item recordAbstract
Telah dilakukan penelitian rancang bangun alat ukur kadar alkohol menggunakan
sensor MQ-3 berbasis arduino uno. Tujuan nya adalah pembuatan alat ukur kadar
alkohol. Alat ukur yang telah dibuat terdiri dari sensor MQ-3, Arduino uno, LCD
16 x 2, konektor USB dengan sumber tegangan 5V dan komponen lainnya.
Sampel kadar alkohol telah dibuat dengan variasi kadar. Saat ini kekawatiran
masyarakat dengan minuman keras yang sudah gampang ditemukan diwarung
warung dengan harga yang relatif murah, menyebabkan banyaknya terjadi
kecelakaan, perkelahian, pembunuhan, perzinahan, jauh dari norma-norma akhlak
dan timbul keberanian untuk melakukan tindakan negatif. Hal ini merupakan
prioritas utama diperlukanya suatu tes alkohol sederhana yang dapat mengukur
kadar alkohol. Sehingga dalam tugas akhir ini dirancang dan direalisasikan alat
untuk mengukur kadar alkohol menggunakan snsor MQ3. Proses kerja dari alat
pengukur kadar alkohol melalui gas yang dikeluarkan Alkohol dan merubah
datatersebut ke analog ke digital kemudian arduino un mengelolah input yang
didapat dari sensor MQ3 dan ditampilkan melalui LCD. The measuring instrument the level of alcohol using gas gas sensor MQ-3 based
microkontroller Arduino Uno had been research. The purpose to product
measuring instrument the level of alcohol beverages and text measuring
instrument the level of alcohol beverages. The measuring instrument had made of
gas sensor MQ-3, Arduino Uno, LCD 16x2, USB connector with voltage input 5V
and other components. The level of alcohol sample had made of level variations.
The current public concerns with the liquor that has been easily found in a stall
stall at relatively low prices, causing many accidents, fights, murders, adulteries,
far from the norms of morality and raised the courage to undertake negative
actions. Thisis a major priority of alcohol required a simple test that can measure
the level of alcohol in the human body. So in this thesis designed and realized a
tool to measure the alcohol content through the use of sensors MQ3 .The working
process ofthe measuring device through blowing breath alcohol content that is
changing analog to digital data then microcontroller arduino uno manage the input
obtained from the sensor MQ3 and displayed LCD.