Now showing items 1-10 of 364

    • Adat Istiadat Perkawinan Suku Mandailing di Kecamatan Ranto Baek Mandailing Natal 1990-2010 

      Anisah, Siti (Universitas Sumatera Utara, 2017)
      Skripsi ini meneliti tentang “ Adat Istiadat Perkawianan Di Kecamatan Ranto Baek Mandailing Natal 1990-2010”, adapun yang menjadi persoalan skripsi ini adalah bagaimana proses pelaksanaan adat istiadat perkawinan di Kecamatan ...
    • Adat Perkawinan Etnis Aneuk Jamee Tahun 1976-2005 

      Sahputri, Julianti (Universitas Sumatera Utara, 2021)
      Studi ini merekonstruksi adat perkawinan etnis aneuk jamee tahun 1976-2005. Kajian ini bertujuan (1) menganalisis sejarah etnis aneuk jamee; (2) menganalisis bagaimana kondisi Aceh Selatan di masa konflik Aceh; dan (3) ...
    • Afdeeling Deli En Serdang Tahun 1910 - 1942 

      Tanjung, Ayuna Adha (Universitas Sumatera Utara, 2020)
      Skripsi ini berjudul Afdeeling Deli en Serdang tahun 1910-1942. Penelitian ini merupakan kajian sejarah pemerintahan pada masa Kolonial Hindia Belanda. Dalam pelaksanaan penelitiannya, skripsi ini menggunakan metode sejarah. ...
    • Afdeeling Padang Sidempoean Tahun 1906-1942 

      Siregar, Dendy Reza Juliansyah (Universitas Sumatera Utara, 2021)
      Skripsi ini berjudul Afdeeling Padang Sidempoean Tahun 1906-1942, ini merupakan sebuah kajian sejarah pemerintahan, khusus pemerintahan Kolonial Belanda di wilayah Selatan Tapanoeli. Penelitian skripsi ini menggunakan ...
    • Afdeeling Sibolga Tahun 1906-1942 

      Dewi, Marselina Mega (Universitas Sumatera Utara, 2021)
      Skripsi ini berjudul Afdeeling Sibolga tahun 1906-1942. Penelitian ini merupakan kajian sejarah pemerintahan pada masa Kolonial Belanda di Keresidenan Tapanoeli. Dalam penelitiannya, skripsi ini menggunakan metode sejarah ...
    • Afdeeling Simeloengoen En De Karolanden (1906-1942) 

      Sabrina, Arkini (Universitas Sumatera Utara, 2020)
      Skripsi ini berjudul “Afdeeling Simeloengoen en de Karolanden (1906-1942)” sebagai sebuah kajian yang tergolong dalam bidang Sejarah Pemerintahan serta berkaitan juga dengan Ekonomi maupun Politik. Pembentukan wilayahnya ...
    • Afdeling Bengkalis Tahun 1915-1942 

      Sari, Nia Kumala (Universitas Sumatera Utara, 2018)
      Skripsi yang berjudul “Afdeling Bengkalis tahun 1915-1942’’ ini merupakan sebuah sejarah pemerintahan kolonia Belanda di Bengkalis yang dapat dikaitkan dengan masalah pemerintahan, ekonomi, dan industri yang berada di ...
    • Aksi Kekerasan Westerling di Kota Medan (1945-1946) 

      Hasibuan, Yandi Syaputra (Universitas Sumatera Utara, 2021)
      Skripsi ini berjudul “Aksi Kekerasan Westerling di Kota Medan (1945-1946).” Sebagai sebuah kajian sejarah, kajian ini termasuk kepada Sejarah Lokal yang erat kaitannya dengan Politik dan Mentalitas. Secara politik, aksi ...
    • Angkong di Kota Medan pada Tahun 1890-1935 

      Ambarita, Simon Hengki Pradana (Universitas Sumatera Utara, 2021)
      Skripsi ini berjudul “Angkong di Kota Medan pada tahun (1890-1935)”sebagai sebuah kajian yang tergolong dalam bidang sejarah lokal yang erat kaitannya dengan transportasi, ekonomi, dan pemerintahan. Dalam bidang transportasi, ...
    • Badan Narkotika Nasional Provinsi Sumatera Utara Tahun 2007-2016 

      Pangaribuan, Kevin Fadel (Universitas Sumatera Utara, 2023)
      This study discusses the National Narcotics Agency of North Sumatra province in 2007-2-16. The purpose of this study is to describe the process of formation of BNNP-SU, the most instrumental figures, the initial board of ...