Diploma Papers (Metrology and Instrumentation)
Diploma Papers (Metrology and Instrumentation)
Recently added
Now showing items 181-200 of 402
-
Perancangan Alat Pendeteksi Gerakan Menggunakan Sensor Infrared Berbasis Arduino Uno dengan Tampilan SMS
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Telah dilakukan perancangan alat pendeteksi gerakan menggunakan sensor passive infrared berbasis arduino uno. Sistem ini dapat mendeteksi adanya gerakan secara otomatis. Apabila terjadinya suatu gerakan maka sistem akan ... -
Alat Ukur dan Monitoring Konsentrasi Gas Hidrogen Menggunakan Sensor MQ-8 Berbasis Arduino Uno
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Pada tugas akhir ini telah dibuat alat ukur dan monitoring konsentrasi gas Hidrogen dengan menggunakan sensor MQ-8 berbasis Arduino uno. Alat ini menggunakan sensor MQ-8 yang dihubungkan dengan mikrokontroler Arduino Uno. ... -
Monitoring Polutan Kendaraan Bermotor Menggunakan Sensor MQ dengan Data Loger SD Card Berbasis Arduino Nano
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Pendeteksi polutan udara berupa alat yang mampu melakukan deteksi dan monitoring polusi udara yang menggunakan sensor MQ dan berbasis Arduino. Sensor metal MQ yang berguna untuk mendeteksi gas buang kendaraan selain itu ... -
Rancang Bangun Prototyping Sistem Solar Tracking Berdasarkan Sensor LDR Berbasis Atmega 328P
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Pada rancangan ini dibangun sebuah model solar tracking yang di implementasikan ke dalam sebuah purwarupa dengan menggunakan metode Solar Tracking. Sistem ini bekerja dengan sensor LDR sebagai pendeteksi dan menerima cahaya ... -
Prototype Pintu Otomatis dengan Sistem Keamanan dan Penghitung Jumlah Orang Otomatis pada Pintu Masuk dan Keluar Memanfaatkan RFID Reader Berbasis Arduino
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Menghitung jumlah orang yang masuk dalam sebuah ruangan dapat memberikan sebuah informasi pengelola untuk dapat mengoptimalkan tempat, dan mengevaluasi adanya orang pada beberapa area sebuah ruangan. Pengelola area dapat ... -
Alat Ukur Konsentrasi Hidrogen dari Elektrolisis Air Menggunakan Sensor MQ-8 Berbasis Arduino dengan Tampilan Android
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur konsentrasi gas hidrogen(H2) pada air.Alat pendeteksi gas hidrogen ini berbasis mikrokontroler arduino dengan sensor MQ-8 yang aktif dengan supply 5 volt. Dengan adanya ... -
Sistem Monitoring Gerak dengan Menggunakan Sensor Pir Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno dengan Tampilan pada Android
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Telah dilakukan perancangan sistem monitoring gerak menggunakan sensor passive infrared berbasis arduino dengan alarm buzzer sebagai peringatan. Sistem ini dapat mendeteksi adanya gerakan secara otomatis. Apabila terjadi ... -
Prototyping Frekuensi Counter Berbasis Arduino Pro Mini dengan Memanfaatkan Ne555 Sebagai Sumber Gelombang Osilator
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Frequency is one of the parameters in the operation of the electric power system. The frequency is identical to the number of waves per period of time. the frequency counter is one of the electronic instruments commonly ... -
Rancang Bangun Alat Pendeteksi Kebocoran Gas Menggunakan MPX5700DP dan Tekanan Gas LPG dengan Menggunakan MQ-6 Berbasis Arduino dan Tampilan ESP8266.
(Universitas Sumatera Utara, 2020)The role of LPG gas at this time is very important for human life both in the household and in the industry. However, the gas can have a negative impact, especially if there is no known leakage from the tube or LPG gas ... -
Sistem Informasi Keamanan Rumah Terhadap Adanya Maling Dan Kebakaran Akibat Kebocoran Gas Berbasis SMS Dengan ATmega 328
(Universitas Sumatera Utara, 2020)In this thesis has been made home security information system using 3 rensors, this is Passive Infrared to detect human movements, Photodioda as a fire sensor, and MQ 6 sensor to detect the presence of leaking LPG gas by ... -
Prototipe Alat Pembersih Asap pada Ruangan Menggunakan MQ7 Berbasis Arduino Uno
(Universitas Sumatera Utara, 2020)The Indonesian government regulates the health requirements for office and industrial work environments through the Decree of the Minister of Health of the Republic of Indonesia No.1404 / SK / XI / 2020 where the physical ... -
Monitoring Kelembaban Tanah pada Tanaman Cabai Menggunakan Soil Humidity Sensor Berbasis Internet of Things
(Universitas Sumatera Utara, 2020)This paper discusses the monitoring of soil moisture in chili plants using a soil moisture sensor, namely a soil humidity sensor based on the Internet of Things. The main controller in this tool uses the NodemCU ESP 8266 ... -
Monitoring Suhu dan Kelembaban Udara Menggunakan Sensor DHT22 Berbasis IoT (Internet of Things)
(Universitas Sumatera Utara, 2020)The demand for automation and intelligence systems is very high, that's why people show interest in smart evices. The public can control or monitor a room or laboratory through a web or application via a mobile phone ... -
Perancangan Monitoring Pemakaian Arus Listrik pada Charger Handphone dengan Menggunakan Panel Surya Memanfaatkan ACS712 Berbasis Mikrokontroller Arduino Pro Mini
(Universitas Sumatera Utara, 2020)Banyak sekali sumber energi yang telah terbaharui sesuai dengan kebutuhan dalam menunjang teknologi. Terutama energi listrik yang menjadi kebutuhan penting dalam kehidupan sehari-hari. Handphone adalah teknologi yang bukan ... -
Perancangan Sistem Deteksi Asap Rokok Menggunakan Layanan Short Message Service (SMS) Alert Berbasis Arduino
(Universitas Sumatera Utara, 2020)A smoke detector has been successfully designed using the MQ2 sensor to detect cigarette smoke in a room. This tool consists of an MQ-2 sensor to detect the presence of cigarette smoke, Arduino as an input and output ... -
Sistem Kontrol Alat Ukur Fluida Menggunakan Water Flow Sensor Yf-S201
(Universitas Sumatera Utara, 2016)Has made a measuring instrument and birth-control discharge of water based mikrokontroller atmega16 .This instrument is made to measure and control the flow of water in a shelter ease a liquid so that the work in the field ... -
Alat Ukur Ketinggian,Vulome dan Suhu Air Otomatis Mengunakan Sensor HC-SR05 dan DS18B20 Berbasis Microcontroller
(Universitas Sumatera Utara, 2019)Telah di rancang dan di buat sebuah alat pengukur ketinggian, volume dan suhu air yang dapat di pergunakan untuk pengujian dan pengkalibrasian sebuah alat ukur yang pada umumnya mempergunakan air sebagai alat atau media ... -
Rancangan Alat Ukur Massa Menggunakan Load Cell Berbasis Arduini Uno dengan Tampilan LCD
(Universitas Sumatera Utara, 2019)Telah dirancang dan dibuat sebuah alat untuk menimbang massa benda dengan Menggunakan Sensor HX7 (Load Cell). Alat ini berfungsi untuk menimbang massa benda dengan cara digantung. Sebuah alat atau instrumen dapat didefinisikan ... -
Alat Ukur Kecepatan dan Aranh Angin Berbasis Mikrontroller ATMEGA8 dengan Tampilan LCD
(Universitas Sumatera Utara, 2019)Akuisisi data kecepatan angin dan arah angin dibutuhkan demi mendapatkan data yang akan dipakai dalam berbagai sector kehidupan. Dalam penelitian dan pembahasan ini penulis merancang alat ukur kecepatan angin dan arah angin ... -
Rancang Bangun Pengering Asam Gelugur Berbasis Mikrokontroller Atmega328 dengan Sumber Daya Sollar Cell
(Universitas Sumatera Utara, 2019)Sistem pengeringan asam gelugur kini masih dilakukan secara manual yaitu dengan menjemur mengunakan panasnya matahari. Dengan metode manual, pengeringan asam gelugur berlangsung dengan lama bahkan ketika musim hujan melanda. ...