dc.contributor.advisor | Situmorang, Marhaposan | |
dc.contributor.author | Br Sby, Nuki Vera Rl | |
dc.date.accessioned | 2020-11-18T03:40:46Z | |
dc.date.available | 2020-11-18T03:40:46Z | |
dc.date.issued | 2020 | |
dc.identifier.uri | http://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/29282 | |
dc.description.abstract | The Indonesian government regulates the health requirements for office and industrial work environments through the Decree of the Minister of Health of the Republic of Indonesia No.1404 / SK / XI / 2020 where the physical quality levels of indoor air for temperature variables are 18 - 28 ° C, variable relative humidity 40%
- 60% Rh, variable light intensity at least 100 lux, variable ventilation rate 0.15 -
0.25 m / sec. Based on the above conditions, a device was designed to help the government with indoor air quality. It has been designed a smoke cleaner in the room using the MQ7 sensor based on ARDUINO UNO. This smoke detector is designed to be able to clean smoke in the room so that it can avoid the dangers of smoke pollution. The output is an automatic smoke cleaning system in the room. This system will automatically detect the presence of smoke then clean it using a DC FAN and give the percentage on the LCD. To be able to determine the presence of smoke, the MQ-7 sensor is used. Arduino Uno functions to process the signal sent by the sensor then gives the command to turn on the display to display the presence of smoke in the room. From the test results, it can be concluded that the tool works well when the smoke value in the room is 20-2000 ppm. | en_US |
dc.description.abstract | Pemerintah Indonesia mengatur persyaratan kesehatan lingkungan kerja perkantoran dan industri lewat Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.1404/SK/XI/2020 dimana kadar kualitas fisik udara dalam ruangan untuk variabel suhu yaitu 18 – 28 ºC, variabel kelembaban relatif 40% – 60% Rh, variabel intensitas cahaya minimal 100 lux, variabel laju ventilasi 0,15 – 0,25 m/detik. Berdasarkan keadaan di atas maka dirancang suatu alat yang dapat membantu pemerintah terhadap kualitas udara di dalam ruangan. Telah dirancang suatu alat pembersih asap pada ruangan menggunakan sensor MQ7 berbasis ARDUINO UNO. Alat pendeteksi asap ini dirancang agar dapat membersihkan asap pada ruangan sehingga dapat terhidar dari bahaya polusi asap. Hasil keluaran yang berupas sistem pembersih asap secara otomatis pada ruangan. Sistem ini secara otomatis akan mendeteksi adanya asap kemudian membersihkannya menggunakan KIPAS DC dan memberikan persentasenya di LCD. Untuk dapat mengetahui keberadaan asap digunakan sensor MQ-7. Arduino Uno berfungsi untuk mengolah sinyal yang dikirimkan oleh sensor kemudian memberikan perintah menghidupkan display untuk menampilkan keberadaan asap pada ruangan. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan alat bekerja dengan baik pada saat kadar nilai asap pada ruangan dengan cakupan 20- 2000 ppm. | en_US |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.publisher | Universitas Sumatera Utara | en_US |
dc.subject | Arduino uno | en_US |
dc.subject | Kipas DC | en_US |
dc.subject | LCD | en_US |
dc.subject | MQ-7 | en_US |
dc.subject | Trimport | en_US |
dc.title | Prototipe Alat Pembersih Asap pada Ruangan Menggunakan MQ7 Berbasis Arduino Uno | en_US |
dc.type | Thesis | en_US |
dc.identifier.nim | NIM172411068 | |
dc.description.pages | 83 Halaman | en_US |
dc.description.type | Kertas Karya Diploma | en_US |