Peranan Kepemimpinan dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu Provinsi Sumatera Utara
Abstract
Dalam mencapai tujuannya, setiap organisasi memerlukan berbagai sumber daya dalam mencapai tujuannya. Sumber daya itu antara lain adalah sumber daya alam, sumber daya manusia, sumber daya ilmu pengetahuan dan teknologi serta sumber daya finansial. Diantara berbagai macam sumber daya tersebut, sumber daya manusia memiliki peran yang vital bagi keberlangsungan hidup organisasi. Sumber daya manusia merupakan salah satu aset utama dalam suatu perusahaan mengingat sumber daya inilah yang menjadikan sumber daya organisasi lainnya menjadi bekerja