Efektivitas Terapi Kognitif Perilaku dalam Kelompok untuk Meningkatkan Quality of Life pada Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)
Effectiveness of Group Cognitive Behavioral Therapy to Improve Quality of Life in People Living with HIV/AIDS
View/ Open
Date
2020Author
Namira
Advisor(s)
Hasnida
Tuapattinaja, Josetta M. R
Metadata
Show full item recordAbstract
This study aims to examine the effectiveness of group cognitive behavioral therapy to improve the quality of life in people with HIV/AIDS (PLWHA). The research design used was a quasi-experimental pretest-posttest control group design with a random sampling for sample method. The subjects of this study were ten people with HIV/AIDS (PLWHA). The group cognitive behavioral therapy module includes cognitive restructuring and coping skills. Quality of life measurement using the WHOQOL-HIV Bref scale and were analyzed by Mann-Whitney nonparametric statistical test. The results showed a significant difference in the quality of life of people living with HIV/AIDS who took part in the group cognitive behavioral therapy and those who did not participate in group cognitive behavioral therapy, which meant that group cognitive behavioral therapy effective to improve the quality of life in PLWHA and the effect size is high. Based on the result of the study, group cognitive behavioral therapy can be uses as an alternative or a second intervention after medical treatment to improve quality of life of PLWHA. Penelitian ini bertujuan menguji efektifitas terapi kognitif perilaku dalam kelompok untuk meningkatkan quality of life pada orang dengan HIV/AIDS (ODHA). Desain penelitian yang digunakan adalah quasi-experiment pretest-postest control group design dengan metode pengambilan data random sampling. Subjek penelitian ini berjumlah sepuluh orang dengan HIV/AIDS (ODHA). Modul terapi kognitif perilaku dalam kelompok meliputi cognitive restructuring dan coping skill. Pengukuran quality of life menggunakan skala WHOQOL-HIV Bref dan dianalisis dengan uji statistik nonparametrik Mann-Whitney. Hasil penelitian menunjukkan perbedaan yang signifikan pada quality of life ODHA yang mengikuti terapi kognitif perilaku dalam kelompok dan ODHA yang tidak mengikuti terapi kognitif perilaku dalam kelompok, artinya terapi kognitif perilaku dalam kelompok efektif untuk meningkatkan quality of life pada ODHA. Berdasarkan hasil penelitian ini, terapi kognitif perilaku dalam kelompok dapat dijadikan salah satu alternatif atau intervensi kedua setelah medis untuk meningkatkan quality of life ODHA.