Algoritma Interaktif untuk Memecahkan Masalah Nonlinear Integer Goal Programming
View/ Open
Date
2020Author
Sitepu, Joni Wilson
Advisor(s)
Mawengkang, Herman
Zarlis, Muhammad
Suwilo, Saib
Metadata
Show full item recordAbstract
In this dissertation the writer presents the nonlinear integer goal programming
problem using interactive algorithms, the purpose of this study in detail can develop
algorithms and solve nonlinear integer goal programming problems, produce
nonlinear integer goal programming problem solutions and produce problem solutions
Nonlinear integer goal programming interactive algorithms. The optimal
solution of this problem is obtained from solving the problem by changing the original
problem into a Mixed Integer Programming problem using the Hierarchical
Process Analysis Method (AHP) and Interactive Algorithm in solving multicriteria
decision making problems. Pada Disertasi ini penulis menyajikan masalah nonlinear integer goal programming
dengan menggunakan algoritma interaktif, tujuan penelitian ini secara rinci dapat
mengembangkan algoritma dan memecahkan masalah nonlinear integer goal programming,
menghasilkan solusi masalah nonlinear integer goal programming dan
menghasilkan solusi masalah Algoritma interaktif nonlinear integer goal programming
pengambil keputusan. Solusi optimal dari masalah ini didapat dari penyelesaian
masalah dengan mengubah masalah asli menjadi masalah Mixed Integer
Programming dengan menggunakan Metode Proses Analisis Hirarkis (Analytical
Hierarchy Process-AHP) dan Algoritma Interaktif dalam penyelesaian problem
pengambilan keputusan multikriteria.