Analisa Laju Erosi dan Sedimentasi pada Kawasan Sub DAS Sei Petani
View/ Open
Date
2021Author
Sihete, Novitasari
Advisor(s)
Nasution, Delima Lailan Sari
Metadata
Show full item recordAbstract
NOVITASARI SIHITE. Analysis of erosion and sedimentation rates in the Sei
Petani Sub-watershed area, guided by DELIMA LAILAN SARI NASUTION.
Erosion and sedimentation are the processes of releasing soil grains from their
parent in a place and the lifting of the material by water or wind movements
followed by deposition. This study aims to calculate the amount of soil erosion
and sedimentation in the sub-watershed area of sei farmers. The method used in
this study is to collect primary data and secondary data, namely rainfall data for
the last 10 years of fortune stations, water level data, data on physical properties
of soil and data on river discharge and sediment discharge using discharge
equations. From the results of the study, the value of erosion that occurred in the
Sei Petani Sub-watershed area for observation points I, II, III, IV, V, VI, VII, VIII
were 11.49 ton / (ha.thn), 1,19 ton / (ha.thn), 1037,70 ton / (ha.thn), and 20.34
tonnes / (ha.thn), 11,92 tonnes / (ha.thn), 1.24 tonnes / (ha. yr), 1077,38 tonnes /
(ha.thn) and 21.12 tonnes / (ha.yrs) while the results of the sedimentation rate in
the rainy season are 300,2183 tonnes / day, dry season 39,77 tonnes / day and for
sedimentation basis of 256854,24 tonnes / day. NOVITASARI SIHITE. Analisis laju erosi dan sedimentasi pada kawasan Sub
DAS Sei Petani, dibimbing oleh DELIMA LAILAN SARI NASUTION.
Erosi dan sedimentasi merupakan proses terlepasnya butiran tanah dari
induknya di suatu tempat dan terangkatnya material tersebut oleh gerakan air atau
angin kemudian diikuti dengan pengendapan. Penelitian ini bertujuan untuk
menghitung besarnya erosi tanah dan sedimentasi pada kawasan Sub DAS sei
petani. Metode yang dilakukan pada penelitian ini adalah dengan mengumpulkan
data primer dan data sekunder yaitu data curah hujan 10 Tahun terakhir stasiun
tuntungan, data tinggi muka air, data sifat fisik tanah serta data debit sungai dan
debit sedimen dengan menunggunakan persamaan debit. Dari hasil penelitian
menunjukkan besarnya nilai erosi yang terjadi pada kawasan Sub DAS Sei Petani
untuk titik pengamatan I, II, III, IV, V, VI, VII, VIII berturut-turut yaitu 11,49
ton/(ha.thn), 1,19 ton/(ha.thn), 1037,70 ton/(ha.thn) dan 20,34 ton/(ha.thn), 11,92
ton/(ha.thn), 1,24 ton/(ha.thn), 1077,38 ton/(ha.thn) dan 21,12 ton/(ha.thn)
sedangkan untuk hasil nilai debit sedimen pada musim kemarau sebesar 39,77
ton/hari dan pada musim hujan diperoleh 300,2183 ton/hari dan untuk sedimentasi
dasar sebesar 256854,24 ton/hari.
Collections
- Undergraduate Theses [1007]