Perubahan Tata Cara Adat Perkawinan Etnis Gayo di Desa Gunung Bukit Kecamatan Kebayatan Kabupaten Aceh Tengah (2001-2010)
View/ Open
Date
2020Author
Simahara, Arini
Advisor(s)
Ginting, Junita Setiana
Metadata
Show full item recordAbstract
Penelitian ini berjudul Perubahan Tata Cara Adat Perkawinan Etnis Gayo di Desa Gunung Bukit Kecamatan Kebayakan Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2001-2010. Penelitian ini membahas tentang tata cara adat perkawinan Sebelum Tahun 2001. Perubahan tata cara adat perkawinan tahun 2001-2010. Faktor penyebab perubahan tata cara adat perkawinan Etnis Gayo. Penulis melakukan penelitian di Desa Gunung Bukit Kecamatan Kebayakan Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2001-2010.
Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan tata cara adat perkawinan Etnis Gayo. Perubahan tata cara adat perkawinan. Faktor perubahan tata cara adat perkawinan Etnis Gayo di Desa Gunung Bukit. Penelitian ini menggunakan metode sejarah yaitu Heuristik yang mana penulis mengumpulkan data-data yang berkaitan dengan penelitian. Kritik yaitu sumber-sumber yang telah dikumpulkan akan di verifikasi kebenarannya. Interpretasi yaitu tahap mengumpulkan ide-ide yang sudah dikumpulkan di verifikasi dandiuji keabsahannya. Historiografi adalah tahap akhir yaitu menyesuaikan semua data dan laporan dengan penelitian. Hambatan penulis dalam melakukan penelitian ini adalah kurangnya informan yang sudah berumur yang mengetahui penelitian penulis. Kurangnya data kependudukan di kantor desa. Sulitnya mendapat idzin masuk ke desa karena faktor Covid-19.
Collections
- Undergraduate Theses [335]