Pasar Tradisional Tiga Langgiung di Desa Haranggaol Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun (1960-1990)
Abstract
Penulisan skripsi ini di beri judul “Pasar Tradisional Tiga Langgiung Di Desa Haranggaol Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun (1960-1990)”. Skripsi ini menjelaskan kehidupan masyarakat Haranggaol sebagai daerah pusat perekonomian di Danau Toba.
Pasar Tradisional Tiga Langgiung bagi masyarakat banyak memberikan pengaruh positif baik dari yang di dalam pasar maupun usaha yang ada di sekitar/di luar pasar. Fungsi ekonomi Pasar Tradidional Tiga Linggiung yang pertama adalah fungsi jual beli dimana Pasar Tradisional Tiga Linggiung menja di sentral jual beli dalam memenuhi kebutuhan masyarakat. Hadirnya pasar ini memberikan kesempatan bagimasyarakat untuk berdagang. Hadirnya pasar ini juga memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam berbelanja karena sebelumnya mereka harus berbelanja sangat jauh yang memakan waktu, pasar ini juga memberikan kemudahan bagi masyarakat yang bekerja dan tidak bisa berbelanja di pagi hari sehingga ia berbelanja setelah mereka pulang kerja
Collections
- Undergraduate Theses [335]