Evaluasi Skala Numerik dan Metode Prioritisasi dalam AHP
View/ Open
Date
2009Author
Silalahi, Lord Byron
Advisor(s)
Iryanto
Sutarman
Metadata
Show full item recordAbstract
In the analytic hierarchy process (AHP), a decision maker first gives linguistic pairwise comparisons, then obtains numerical pairwise comparisons by selecting certain numerical scale to quantify them, and finally derives a priority vector from the numerical pairwise comparisons. In particular, the validity of this decisionmaking tool relies on the choice of numerical scale and the design of prioritization method. By introducing a set of concepts regarding the linguistic variables and linguistic pairwise comparison matrices (LPCMs), we present two performance measure algorithms to evaluate the numerical scales and the prioritization methods. Using these performance measure algorithms, we compare the most common numerical scales (the Saaty scale the geo and metrical scale) and the prioritization methods. Dalam Analytic Hierarchy Process (AHP), pada awalnya pengambil keputusan mula-mula memberikan perbandingan berpasangan linguistik, kemudian memperoleh perbandingan berpasangan numerik dengan memilih skala numerik tertentu untuk menentukan kuantitasnya, dan terakhir mengembangkan vektor prioritas dari perbandingan berpasangan numerik. Pada pokoknya, keabsahan alat pengambilan-keputusan ini didasarkan pada pilihan skala numerik dan rancangan metode prioritisasi. Dengan memasukkan serangkaian konsep tentang variabel linguistik dan matriks perbandingan berpasangan linguistik (MPBL), tesis ini mengajukan dua algoritma ukuran kinerja untuk mengevaluasi skala numerik untuk menentukan prioritas. Dari penerapan algoritma ukuran kinerja ini, dibandingkan skala numerik paling umum (skala Saaty dan skala geometrik) untuk menentukan prioritas.
Collections
- Master Theses [410]