dc.contributor.advisor | Syam, Bustami | |
dc.contributor.advisor | Rizal, Samsul | |
dc.contributor.advisor | Bhuana, Khrisna | |
dc.contributor.author | Badri, Muftil | |
dc.date.accessioned | 2021-07-12T06:46:12Z | |
dc.date.available | 2021-07-12T06:46:12Z | |
dc.date.issued | 2010 | |
dc.identifier.uri | http://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/35533 | |
dc.description.abstract | Experimental and numerical work was reported on the problem of the
response of oil palm empty fruit bunch (OPEFB) fiber reinforced polymeric foam
under static and impact loading conditions. In the experimental investigation, the
static axial compressive test was applied on polyurethane, thermosetting resins, and
OPEFB fiber reinforced polymeric foam specimens and these specimens were
conducted on a servohydraulic material testing machine. The averaged stress-strain
response and the fracture modes in each type of materials were derived from static
test. The fracture modes in each type of materials and the collapsed cells of OPEFB
fiber reinforced polymeric foam were observed by a scanning electron microscope. In
the numerical simulation, the variation of the distributions of normal stresses with
normalized time in OPEFB fiber reinforced polymeric foam due to static and impact
wave propagation was analyzed by using a finite element method (FEM). The finite
element code ANSYS and NASTRAN were used for numerical stress analysis. The
obtained summaries were as followed: (1) The yield stress, the maximum stress, and
the strain to failure were influenced by foams, these foams reduced the stress and
decreased the strain to failure. The fracture modes were also found to be
considerably different for each type of materials. Polyurethane exhibited random
macroscopic fracture, thermosetting resins and OPEFB fiber reinforced polymeric
foam exhibited shear dominated failure and the cells suffered progressive crushing.
(2) Based on FEM computation results were found that the fracture mechanism
corresponded to the regions of the static compressive stress concentration. (3) FEM
computation results suggested that the propagation of incident compressive stress
wave related to impact loading. (4) Based on the static axial compressive test results,
the Young’s modulus and the stiffness were determined and it was found that
thermosetting resins may also contributed to increased the stiffness of polyurethane. | en_US |
dc.description.abstract | Penelitian secara eksperimen dan numerik telah dilaporkan untuk menyelidiki
permasalahan respon polymeric foam diperkuat serat tandan kosong kelapa sawit
(TKKS) akibat pembebanan kondisi pembebanan statik dan impak. Di dalam
penyelidikan secara eksperimen, pengujian tekan statik aksial digunakan terhadap
spesimen polyurethane, resin termoset, dan polytmeric foam diperkuat serat TKKS
dan pengujian spesimen tersebut dilakukan pada mesin uji material servohidraulik.
Respon tegangan-regangan rata-rata dan mode kerusakan setiap material diperoleh
dari uji statik. Mode kerusakan setiap material dan kehancuran rongga polymeric
foam diperkuat serat TKKS diamati menggunakan scanning electron microscope. Di
dalam simulasi numerik, variasi distribusi tegangan normal terhadap waktu pada
polymeric foam diperkuat serat TKKS akibat beban statik dan propagasi gelombang
impak akan dianalisa menggunakan metode elemen hingga (MEH). Elemen hingga
dengan kode ANSYS dan NASTRAN digunakan dalam analisa tegangan secara
numerik. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini sebagai berikut: (1) Tegangan
yield, tegangan maksimum, dan regangan saat patah dipengaruhi oleh rongga, rongga
tersebut mereduksi tegangan dan menurunkan regangan saat patah. Mode kerusakan
ditemukan sangat berbeda untuk setiap jenis material. Polyurethane menunjukkan
kerusakan yang acak secara makroskopik, resin termoset dan polymeric foam
diperkuat serat TKKS menunjukkan dominasi kegagalan geser dan rongga-rongga
mengalami kerusakan bertahap. (2) Berdasarkan hasil simulasi MEH ditemukan
bahwa mekanisme kerusakan bersesuaian dengan daerah konsentrasi tegangan tekan
statik. (3) Hasil komputasi FEM menyarankan bahwa propagasi gelombang tegangan
insiden tekan berhubungan dengan beban impak. (4) Berdasarkan hasil uji tekan
statik aksial, modulus elastisitas dan kekakuan telah ditetapkan dan ditemukan bahwa
resin termoset berkontribusi meningkatkan kekakuan polyurethane. | en_US |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.publisher | Universitas Sumatera Utara | en_US |
dc.subject | Polymeric Foam | en_US |
dc.subject | Serat TKKS | en_US |
dc.subject | Tegangan Tekan Statik | en_US |
dc.subject | Tegangan Insiden Tekan | en_US |
dc.subject | Modulus Elastisitas | en_US |
dc.subject | Kekakuan | en_US |
dc.title | Respon Polymeric Foam yang Diperkuat Serat Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS) Akibat Beban Tekan Statik dan Impak (Simulasi Numerik) | en_US |
dc.type | Thesis | en_US |
dc.identifier.nim | NIM087015005 | |
dc.description.pages | 178 Halaman | en_US |
dc.description.type | Tesis Magister | en_US |