Analisis Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Manajemen Laba dengan Nilai Perusahaan sebagai Variabel Moderating (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)
View/ Open
Date
2017Author
Maulana, Weldy
Advisor(s)
Muda, Iskandar
Rasdianto
Metadata
Show full item recordAbstract
The objective of the research was to analyze the influence of Good Corporate Governance consisted of board of commissioners, size of board of commissioners, audit committee, and firm size on profit management with firm value as moderating variable in manufacture companies listed in the Indonesia Stock Exchange. The research used associative causal method. The population was 144 companies, and 59 of them were used as the samples, taken by using proport6ional random sampling technique so that there 295 observations all together. The data were gathered by conducting documentary study and analyzed by using panel data regression analysis. The result of the research showed that, simultaneously, Good Corporate Governance consisted of the composition of board of commissioners, size of board of commissioners, audit committee, and firm size had the influence on profit management. Partially, the size of board of commissioners had the influence of profit management, the composition of board of commissioners did not have any influence on profit management, audit committee did not have any influence of profit management, and firm size did not have influence on profit management. The result of residual test on moderating variable showed that firm value could not moderate the correlation of Good Corporate Governance consisted of the composition of board of commissioners, size of board of commissioners, audit committee, and firm size with profit management in manufacture companies listed in the Indonesia Stock Exchange. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Good Corporate Governance yang terdiri dari komposisi dewan komisaris, ukuran dewan komisaris, komite audit dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba dengan nilai perusahaan sebagai variabel moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jenis penelitian yang digunakan adalah asosiatif kausal. Pengambilan sampel menggunakan metode proportional random sampling, diperoleh sampel perusahaan sebanyak 59 perusahaan dari 144 populasi perusahaan dengan total observasi 295. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi. Metode analisis data menggunakan analisis regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan Good Corporate Governance yang terdiri dari komposisi dewan komisaris, ukuran dewan komisaris, komite audit dan ukuran perusahan berpengaruh terhadap manajemen laba. Pengujian secara parsial menunjukkan bahwa ukuran dewan komisaris berpengaruh terhadap manajemen laba sedangkan komposisi dewan komisaris tidak berpengaruh terhadap manajemen laba, komite audit tidak berpengaruh terhadap manajemen laba, ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap manajemen laba. Pengujian moderating dengan uji residual menunjukkan nilai perusahaan tidak mampu memoderasi hubungan Good Corporate Governance yang terdiri dari komposisi dewan komisaris, ukuran dewan komisaris, komite audit dan ukuran perusahaan dengan manajemen laba di Perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Collections
- Master Theses [1327]