Prevalensi Retinopati Diabteik di RSUP H. Adam Malik Medan Periode Juli 2011 – Juni 2012
View/ Open
Date
2013Author
Aryani. A, Amra
Sihotang, Aslim D.
Advisor(s)
Aryani. A, Amra
Sihotang, Aslim D.
Metadata
Show full item recordAbstract
Diabetes melitus (DM) merupakan masalah kesehatan yang perlu diwaspadai di Indonesia. Prevalensi diabetes melitus untuk Indonesia cukup besar menurut RIKESDAS; sebesar 14,7% populasi dikawasan urban terancam DM. Jika di proyeksikan, sebanyak 8,2 juta penduduk di urban dan 5,5 juta penduduk rural area Indonesia mengalami diabetes yang artinya akan terjadi penambahan jumlah penderita retinopati diabetik yang signifikan (JEC, 2011).
Collections
- Master Theses [143]