Analisis Simulasi Komputasi untuk Pemetaan Validasi Prediksi Curah Hujan dengan Model Arima dan Anfis di Sumatera Utara
View/ Open
Date
2011Author
Azroini
Advisor(s)
Saleh, Nasir
Zarlis, Muhammad
Metadata
Show full item recordAbstract
Based on Oldeman Rainfall classification North Sumatra Province is divided on the
basis of 7 (seven) areas, in which, each regions (areas) will be tested to obtain the
best model of prediction (which is) used for each region. This test uses two models of
prediction, they are : Arima and ANFIS , and the result of the validation testing,
each type of iklim has a different accuracy for each region. The result of the
validation of the rainfall prediction model shows that ARIMA is a better model used
to predict rainfall in the type A1 and D2 , while the ANFIS model is better used to
predict type E1 and E2, and for the overall North Sumatra, ARIMA is a better model
used to predict rainfall compared to the ANFIS model Berdasarkan pembagian wilayah curah hujan dengan Klasifikasi Oldeman di Provinsi
Sumatera Utara dibagi atas 7 (tujuh) wilayah hujan yang mana masing-masing
wilayah hujan tersebut akan dilakukan pengujian untuk mendapatkan model prediksi
yang paling baik digunakan untuk tiap-tiap wilayah tersebut. Dalam pengujian ini
menggunakan 2 (dua) model prediksi antara lain: ARIMA dan ANFIS dimana hasil
validasi pengujian masing-masing tipe ikim mempunyai keakuratan yang berbeda
untuk masing-masing wilayah. Dari hasil validasi model prediksi curah hujan
menunjukkan model ARIMA lebih baik digunakan untuk memprediksi curah hujan
pada Tipe A1 dan D2, sedangkan model ANFIS lebih baik digunakan untuk
memprediksi curah hujan pada Tipe E1 dan E2, sedangkan secara keseluruhan untuk
wilayah Sumatera Utara, ARIMA lebih baik digunakan untuk memprediksi
dibandingkan dengan model ANFIS.
Collections
- Master Theses [307]