Show simple item record

dc.contributor.advisorMuliadi, Yuddi Adrian
dc.contributor.authorSitopu, Lufri Chrisdeyarni
dc.date.accessioned2018-07-16T01:56:15Z
dc.date.available2018-07-16T01:56:15Z
dc.date.issued2017
dc.identifier.urihttp://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/4371
dc.description.abstractJepang merupakan Negara yang memiliki brerbagai macam karya Seni Rupa dan berbagai macam peninggalan sejarah.Hal itu menjadikan Negara Jepang sebagai Negara yang banyak memiliki karya Seni yang menarik khususnya Seni Rupa.Sehingga menjadi daya tarik bagi wisatawan untuk berkunjung ke Negara tersebut.Seni Rupa Jepang memiliki watak khas yang bersumber dari zen Budhisme.Benda seni paling tua yang masih tersisa adalah beberapa patung tembikar dari Zaman Batu.Pada masyarakat Jepang kebudayan tradisional selalu terjaga,walaupun banyak pengaruh budaya dari negara yang lain.Ada 4 Jenis Seni Rupa di Jepang. Yang pertama adalah Lukisan jepang.Lukisan jepang memiliki kekurangan dalam hal “shading” (tekhnik membuat bayangan) dan berpusat pada kerataaan. Kemudian dilukis dengan garis khas..Kedua adalah Seni grafis jepang.Seni grafis merupakan cabang seni yang pembuatanya menggunakan alat atau tekhnik cetak.Contohnya adalah poster dan sablon.Ada 10 desain grafis Jepang yang terdapat diberbagai media yaitu,warna yang cerah,perpaduan bahasa,tata letak huruf,goresan kuas,gradasi,pola bunga dan tanaman,lingkaran hal simetris,menampilkan hal lucu,intensitas cahaya yang tinggi,serta kolase dan permainan layer. Yang ketiga adalah Seni Kriya Jepang yaitu seni yang menekankan keterampilan tangan.Salah satu contohnya adalah ikebana.Ikebana adalah seni merangkai bunga yang memanfaatkan berbagai jenis bunga,rumput,dan tanaman. Yang keempat adalah Seni Patung Jepang.Yaitu cabang seni yang hasil karyanya berwujud tiga dimensi.Biasanya diciptakan dengan cara memahat,modeling dan kasting.Bentuk maupun bahan dan tekhnik yang digunakan,sejalan dengan perkembangan teknologi serta penemuan bahan-bahan baru. Ada 3 jenis lukisan jepang yaitu,“Yamato-e”(gambar jepang) dilukis dalam bentuk gulungan yang menceritakan kisah tertentu.Kemudian “Suiboku-ga” (lukisan tinta dan air) yaitu menampilkan pemandangan dan tokoh yang digambar dengan menggunakan gradasi tinta.Dan terakhir “Ukiyo-e”(gambar dunia mengambang) yaitu menggambarkan pola kehidupan masyarakat umum.Seni patung jepang mengalami perkembangan berdasarkan media yang digunakan mulai dari kayu ,gading dan perunggu.Pembuatan seni patung dengan budaya Jepang dapat dipertahankan hingga saat ini.
dc.language.isoiden_US
dc.subjectSeni Rupa Jepangen_US
dc.titleJenis-Jenis Seni Rupa Jepangen_US
dc.title.alternativeNihon Bijutsu Shuruien_US
dc.typeThesisen_US
dc.identifier.nimNIM142203033en_US
dc.identifier.submitterAkhmad Danil
dc.description.typeKertas Karya Diplomaen_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record