Rancang Bangun Sistem Penyortir Buah Kopi Secara Otomatis berdasarkan Tingkat Kematangan Menggunakan Sensor TCS3200 Berbasis IoT
View/ Open
Date
2021Author
Sinaga, Tanti Maslina
Advisor(s)
Maghfirah, Awan
Metadata
Show full item recordAbstract
Separation of ripe and unripe coffee beans manually can affect human emotions, can reduce the effectiveness and time efficiency of coffee farmers, so as to make the quality of coffee quality is not guaranteed. With this tool, it will be able to select the coffee fruit automatically which can streamline the time of coffee farmers and help improve the process of processing coffee fruit. This tool will work by selecting the color of red coffee which means ripe and green means not yet ripe, this tool is equipped with a motor to separate coffee fruit, a color sensor Tcs2300 to select coffee fruit, and a container that has been prepared to store ripe and immature coffee fruit, by separating at the two levels of classification of coffee fruit. Menyortir buah kopi yang matang dan tidak matang secara manual dapat mempengaruhi emosi manusia, dapat mengurangi efektifitas dan efisiensi waktu para petani buah kopi, sehingga dapat membuat mutu kopi tidak terjamin kualitasnya. Dengan adanya alat ini akan mampu menyeleksi buah kopi secara otomatis yang dapat mengefisienkan waktu petani kopi dan membantu peningkatan proses dalam pengolahan buah kopi. Alat ini akan bekerja dengan menyeleksi warna buah kopi yang merah yang berarti matang dan warna hijau berarti belum matang, Alat ini dilengkapi dengan motor servo sebagai penggerak untuk memisahkan buah kopi, sebuah sensor warna Tcs2300 untuk mendeteksi kematangan buah kopi berasarkan warna, dan wadah yang telah disiapkan sebagai tempat buah kopi yang matang dan tidak matang, dengan melakukan pemisahan pada kedua tingkat klasifikasi buah kopi.