Isolasi dan Uji Efektivitas MVA terhadap Pertumbuhan Bibit Kelapa Sawit (Elaeis Guineensis Jacq) pada Tanah Histosol dan Ultisol
View/ Open
Date
2005Author
Purba, Tioner
Advisor(s)
Munir, Erman
Laili, Asmar
Darmosarkoro, Witjaksana
Metadata
Show full item recordAbstract
Recently the development of oil palm plantation area is move to marginal
fields such as histosol and ultisol soils wich are categorized into poor-nlltrition
soil. The utilization of arbllscular vesicular micorrhyza (AVM) has a number of
beneficial effects on symbiotic plants.
The objectives of this study are (I) to isolation of AVM from histosol
soils, (2) to study infective potency of AVM isolate, (3) to study the effect of
A VM on growth of oil palm seedling in histosol and ultisol soils and, (4) to study
the interaction between type of soil and A VM on growth of oil palm seedling.
The study is done in three steps: (I) isolation and identification of AVM
timn histosol soil in 0 - 20 cm and 20 - 40 cm of depth, (2) potency test AVM
isolate tiom histosol soil and laboratory kolection and, (3) detennination of AVM
effectiveness test on growth of oil palm seedling in histosol and ultisol soils. The
study used completly randomized blok design with two factors and three.
replications. Factor I is type of soil (histosol soil and ultisol soil). Factor II is
addition increment of AVM type (without AVM, Glomlts etunicatwn, Glomlts
fasciculatum, Gigaspora ro.wwe, Gigaspora margarita, Scltte/lo.vpora ca/lospora,
mixed isolation of histosol soil origination, mixed isolation of Lab PAU IPB
origination). The variables observed consist of: height of seedling, diameter of
tmnk, number of leaf, dry weight of shoot, P uptake of leaf, colonization percent
and number of spora.
Most isolaties were obtained from 0 - 20 cm of depth. Identification of
spora indicated that the dominant A VM in histosol soil was (;fomll.v sp and
Acalllospora sp. The AVM type effectiveness test on growt of oil palm seedling
in histosol and ultisol soils indicated that addition of A VM has a significant effect
increasing the h'fOwth of oil palm seedling including height of seedling, diameter
of mink, number of leaf, dry weight of shoot, P uptake of lear, colonization
percent.
Then it can be concluded that addition of AVM increased the b'fowth of
oil palm seedlings in both types of soil. The most effective A VM was (;iga.vp.l1Ira
roseae in histosol soil and Gigaspora margarita in IIltisol soil, and there was
interaction between type of soil and type of AVM. Pengembangan areal perkebtman kelapa sawil akhir-akhir ini bergeser
pada lahan-Iahan maIjinal seperti lanah hislosol dan ullisol yang lergolong ke
dalam lanah miskin hara. Allemalif pemanfaalan mikoriza vesicular arbuskular
(MY A) mengunttmgkan tanaman yang dapat bersimbiosis.
Penelitian ini bertujuan untuk (I) mendapatkan isolal MY A dari tanah
hislosol, (2) mengetahui polensi isolal MYA asal histosol dan isolal koleksi Lab
Biologi Tanah FP USU, (3) melihal pengamh penambahan MY A terhadap
pertumbuhan bibil kelapa sawit pada tanah histosol dan ultisol dan, (4) melihat
pengaruh interaksi antara jenis tanah dan penambahan MY A lerhadap
pertumbuhan bibit kelapa sawit.
Penelitian ini dilakukan 3 tahap: (I) isolasi dan identifikasi MY A dati
tanah histosol, (2) uji potensi isolal MY A asal tanah histosol dan koleksi
Laboratorium, (3) uji efektivitas MY A terhadap pertumbuhan bibit kelapa sawit
pada tanah histosol dan ultisol. Mengt,'Unakan rancangan aeak kelompok (RAK).
yang terditi 2 faklor dan 3 ulangan. Faklor I adalah jenis tanah, TI =!anah histoso\
dan T2=tanah ultisol, faktor " adalah penambahan jenis MY A, MO=tanpa MY A,
M I =G/omus elunicalum, M2=Glol1lus .rasci~11Ialum. M3=Gigaspora roseae,
M4=Giga.lpora margarita, M5=Sculell/ospora cal/ospol'(J, M6=isolat campuran
asal tanah histosol. M7= isolat eampuran asallab PAU IPB. Peubah yang diamati
adalah tinggi bibit, diameter bibit, jumlah daun, berat kering tajuk, serapan P
daun, persen kolonisasi dan jumlah spora.
Hasil isolasi MY A pada 2 kedalaman tanah diperoleh isolat terbanyak
pada kedalaman 0 - 20 em. Identifikasi spora menunjukkan bahwa jenis MY A
yang mendominasi pada tanah histosol adalah Glomus .'1' dan Aculliospora sp. Uji
potensi isolat MY A mentmjukkan bahwa Glomus elunicalum asal Lab Biologi
Tanah FP USU berpotensi lebih tinggi dari isolat lainnya. Uji efektivitas jenis
MY A terhadap pertumbuhan bibit kelapa sawit pada tanah histoso\ dan ultiso\
menunjukkan bahwa penambahan MY A memberikan pengaruh s<!ngat nya!a
meningkatkan pertumbuhan bibit ke\apa sawit pada peubah tingl,>i bibit .. diameter,
jumlah daun, berat keting tajuk, serapan P daun.
Dari hasil penelitian yang diperoleh dapat diambil kesimpulan bahwa
jenis MY A yang dominan pada tanah histosol adalah Glomus sp. Penambahan
MY A meningkatkan pertumbuhan bibit kelapa sawit pada kedua jenis tanah. Jenis
MY A yang lebih efektif adalah Gigaspora roseae pada tanah. histosol dan
Gigaspora margarita pada tanah ultisol. Tcrdapat interaksi antara jenis tanah
dengan jenis MY A.
Collections
- Master Theses [416]