Determinan Kinerja Perguruan Tinggi dikota Medan
View/ Open
Date
2021Author
Hanum, Zulia
Advisor(s)
Muda, Iskandar
Bukit, Rina
Muhyarsah
Metadata
Show full item recordAbstract
The purpose of this study is to analyze and examine the effect of internal control systems on good
university governance, organizational commitment to good university governance, accounting
information systems for good university governance, good university governance, there are
performance of private universities, internal control systems on university performance,
commitment organization on higher education performance, and testing the influence of the
internal control system on higher education performance, organizational commitment to higher
education performance, and internal control systems on the performance of private universities,
accounting information systems on the performance of private universities, internal control
systems on university performance through good university governance, organizational
commitment to the performance of private universities through good university governance and
accounting information systems on university performance through go od university governance.
The research design used to test the hypothesis in this study is causal comparative (Causal-
Comparative Research), the population of all universities in the city of Medan, a sample of 25
private universities in the city of Medan. Data collection techniques are how to arrange interview
instruments, perform data triangulation. Interviews were carried out later and the data obtained
were analyzed using statistical analysis. The data were processed using Smart PLS and NVIVO
data processing tools. The results showed that SPI had an effect on GUG PTS, Organizational
Commitment had an effect on GUG, SIA had an effect on GUG, SPI had no effect on PTS
performance, organizational commitment had no effect on PTS performance, GUG had a positive
effect on PTS performance, The influence of Internal Control Systems on PTS performance
through good university governance. The Influence of Organizational Commitment on PTS
Performance, through good university governance, the influence of SIA on the performance of
PTS through good university governance. Tujuan penelitian ini adalah Untuk menganalisis dan menguji pengaruh sistem pengendalian
internal terhadap good university governance, Komitmen Organisasi terhadap good university
governance, Sistem informasi akuntansi terhadap good university governance , good university
governance terdapat kinerja perguruan tinggi swasta,sistem pengendalian Internal terhadap kinerja
perguruan tinggi, komitmen organisasi terhadap kinerja perguruan tinggi, dan menguji pengaruh
sistem pengendalian Internal terhadap kinerja perguruan tinggi, komitmen organisasi terhadap
kinerja perguruan tinggi, dan sistem pengendalian internal terhadap kinerja perguruan tinggi
swasta, sistem informasi akuntansi terhadapa kinerja perguruan tinggi swasta, sistem pengendalian
internal terhadap kinerja perguruan tinggi melalui good university governance, komitmen
organisasi terhadap kinerja perguruan tinggi swasta melalui good university governance dan sistem
informasi akuntansi terhadap kinerja perguruan tinggi melalui good university governance. Desain
Penelitian yang digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini adalah kausal komparatif
(Causal-Comparative Research),populasi seluruh universitas di kota medan, sampel 25 universitas
swasta di kota medan. Teknik pengumpulan data cara menyusun instrumen wawancara, melakukan
triangulasi data. Wawancara dilakukan kemudian dan data yang diperoleh di analisis dengan
menggunakan analisis statistic, Data diolah menggunakan alat bantu pengolahan data Smart PLS
dan Nvivo. Hasil penelitian menunjukkan bahwa SPI berpengaruh terhadap GUG PTS, Komitmen
Organisasi berpengaruh terhadap GUG, SIA berpengaruh terhadap GUG, SPI tidak berpengaruh
terhadap Kinerja PTS, komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap kinerja PTS, GUG
berpengaruh positif terhadap Kinerja PTS, Pengaruh Sistem Pengendalian Internal terhadap
Kinerja PTS melalui good university governance. Pengaruh Komitmen Organisasi terhadap
Kinerja PTS , melalui good university governance, Pengaruh SIA terhadap kinerja PTS melalui
good university governance