Peran Perguruan Seni Bela Diri Pencak Silat Tapak Suci Dalam Pembinaan Pemuda di Kota Medan
View/ Open
Date
2021Author
Kamal, Redha Azmi
Advisor(s)
Sibarani, Robert
Purwoko, Agus
Metadata
Show full item recordAbstract
Redha Azmi Kamal, The Role of Pencak Silat Tapak Suci Martial Arts College in Youth Development in Medan City with a supervisory commission Prof. Dr. Robert Sibarani, MS (Chief Advisor) and Dr. Agus Purwoko, S.Hut, M.Si (Member).
Pencak Silat Martial Arts College Organization is a social organization, which teaches martial arts also teaches how to conduct coaching of its members.
The provision of guidance by the Tapak Suci martial arts organization pencak silat is given to its intended members in the context of establishing noble character.
The formulation of the problem is how the role of pencak silat martial arts organizations in participating in developing youth, its role and strategy.
The research method used uses normative juridical through a qualitative approach, relying on primary and secondary data, the location of research in the martial arts martial arts organization located in the city of Medan from the research results were analyzed and arranged systematically. Redha Azmi Kamal, Peran Perguruan Seni Bela Diri Pencak Silat Tapak Suci Dalam Pembinaan Pemuda Di Kota Medan dengan komisi pembimbing Prof. Dr. Robert Sibarani, MS (Ketua Pembimbing) dan Dr. Agus Purwoko, S.Hut, M.Si (Anggota).
Organisasi perguruan seni beladiri pencak silat merupakan organisasi kemasyarakatan, yang mengajarkan ilmu beladiri juga mengajarkan cara untuk melakukan pembinaan terhadap anggotanya.
Pemberian bimbingan oleh organisasi perguruan seni beladiri pencak silat Tapak Suci diberikan kepada anggotanya dimaksud bertujuan dalam rangka pembentukan budi pekerti yang luhur
Perumusan masalahnya bagaimana peranan organisasi perguruan seni beladiri pencak silat dalam ikut melakukan pembinaan pemuda, peran dan strateginya.
Metode penelitian yang dipakai menggunakan yuridis normatif melalui pendekatan kualitatif, dengan bertumpu pada data primer dan sekunder, lokasi penelitian di organisasi perguruan seni beladiri pencak silat yang berada di Kota Medan dari hasil penelitian dianalisis dan disusun secara sistematis.