Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Non Performing Loan Bank Pemerintah di Sumatera Utara
View/ Open
Date
2007Author
Panjaitan, Tasbih
Advisor(s)
Ruslan, Dede
Zaino, Samad
Metadata
Show full item recordAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan non performing loon bank pemerintah di Sumatera Utara dan untuk menganalisis pengaruh suku bunga kedit, pertumbuhan ekonomi, kurs rupiah, inflasi, jumlah kredit tahun sebelumnya, dan kondisi perekonomian terhadap non performing loan bank pemerintah di Sumatera Utara.
Untuk tujuan analisis digunakan data sekunder berupa data time series, 1986 - 2005, yang bersumber dari Bank Indonesia, Departemen Keuangan, BpS dan bersumber lainnya yaitu jurnal-jurnal dan hasil penelitian. Analisis dengan menggunakan metode Ordinari least Square (OLS).
Berdasarkan hasil estimasi, penelitian ini menemukan bahwa NpL Bank pemerintah di Sumatera Utara setelah krisis ekonomi menunjukkan peningkatan, dan yang paling tinggi adalah pada tahun 1997 tersebut, sebesar 24,11% dan pada tahun 1998 sebesar 20,07 %.Walaupun ada trend penurunan NPL setiap tahun, namun hingga tahun 2004, NpL Bank Pemerintah di sumatera utara masih di atas kondisi sebelum krisis ekonomi. selanjutrrya pada tahun 2005, NPL sudah mencapai sebesar 10,26 %, namun masih di atas NpL maisirnal yang ditentukan Bank Indonesia sebesar 5 %. Suku bunga kredit kurs rupiah tahun sebelumny4 pertumbuban ekonomi, inflasi, jumlah kredit tahun sebelumnyq dan kondisi perekonomian Indonesia mampu menjelaskan variasi dari non performining loan (NPL) bank Pemerintah di Sumatera utara sebesar 98,45 %, sedangkaan sisanya sebesar 1,55% oleh variabel lain.
Collections
- Master Theses [511]