Prevalensi Pterygium di RSUP H. Adam Malik Medan Tahun 2009
View/ Open
Date
2010Author
Imelda, Eva
Advisor(s)
Sihotang, Aslim D
Bachtiar, Bachtiar
Metadata
Show full item recordAbstract
Pterygium tersebar luas di dunia tetapi lebih sering terjadi pada daerah dengan iklim panas dan kering. Prevalensi pada daerah ekuator kira-kira 22% dan kurang 25 di daerah lintang di atas 40 derajat. Terdapat beberapa penelitian yang menunjukkan frekuensi dan faktor-faktor yang berhubungan dengan pterygium.
Collections
- Master Theses [143]