Uji Frekuensi Pengadukan dan Konsentrasi Kotoran Kuda terhadap Produksi Biogas
View/ Open
Date
2004Author
Siregar, Rony Tampung
Advisor(s)
Darun
Daulay, Saipul Bahri
Metadata
Show full item recordAbstract
Penelitian ini dilakukan di Lahan FP-USU, Laboratorium Teknik Pertanian
FP-USU dan Laboratorium Sentral FP-USU, dengan menggunakan Rancangan Acak
Lengkap (RAL) faktorial, Penelitian dilakukan dengan dua faktor yaitu frekuensi
pengadukan dan konsentrasi, dan dengan tiga kali ulangan untuk setiap perlakuan.
Perlokuan frekuensi pengadukan (P) terdiri dari 3 taraf, yaitu :
P) = Tanpa pengadukan,
P; = Pengadukan 1 kali dalam 2 hari (15 kali dalam sebulan),
P3=Pengadukan 1 kali dalam 1 hari (30 kali dalam sebulan),
Perlakuan konsentrasi (k) terdiri dari 3 taraf, yaitu :
ky = 25% (75% air).
ka = 50% (50% air).
ky
5% (25% air).
Pengamatan dan pengambilan data meliputi
1. Ratio C/N (%).
2. Tekanan gas bio (mmHg)
3. pH (derajat keasaman).
Collections
- Undergraduate Theses [1007]