dc.description.abstract | Penelitian ini mencoba menguraikan fakta-fakta tentang analisis keputusan
Pansus Bank Century terhadap kelanjutan koalisi partai Demokrat dengan Partai
Keadlian Sejahtera (PKS). Kasus bank Century ini menarik perhatian publik dan
banyak pejabat pemerintahan yang terliHasil Voting Kasus Bank Century, Kasus
Bank Century di Mata Publik, Koalisi Partai Demokrat Dalam Pansus Century,
Pandangan Fraksi terkait Kasus Bank Century, Kelanjutan Koalisi antara
Demokrat dan PKS. Dengan melihat analisis tersebut maka penelitian ini akan
menjawab bagaimana pengaruh keputusan Pansus bank Century terhadap
kelanjutan koalisipartai Demokrat dengan PKS.
Teori yang digunakan untuk menjelaskan permasalahan tersebut adalah
teori koalisi, dan penjelasan tentang partai politik
Potensi untuk mengeluarkan PKS dari koalisi partai Demokrat kecil
kemungkinan terjadi. Karena , sikap politik PKS terkait kasus Bank Century
memiliki common sense dengan masyarakat luas. Isu yang juga berkembang di
tubuh Demokrat adalah Partai Demokrat ingin menarik PDI-P dan Gerindra
menjadi patner koalisi. Namun apabila Presiden SBY memilih untuk mengikat
janji dengan PDI Perjuangan dan Gerindra sebagai pengganti PKS, tetap saja tidak
ada jaminan bahwa dua parpol ini pun bisa seiring-sejalan dengan SBY dan
Demokrat. | en_US |