Perencanaan Bisnis Sate Padang Pariaman
View/ Open
Date
2011Author
Septika, Roni
Advisor(s)
Siregar, Hasan Sakti
Metadata
Show full item recordAbstract
Rencana usaha merupakan catatan ringkas yang di buat oleh wirausaha
untuk menggambarkan operasi dan menerangkan soal keuangan, tahap
keuntungan, strategi pemasaran, kemampuan menajemen dan kepakaran pihak
pengelola yang menceritakan secara menuju sasaran, tujuan, dan bagaimana cara
untuk mencapai kesemuanya. Secara lengkap merangkum misi, tujuan, dan
sasaran. Pengelola mencoba memberi gambaran tentang cara-cara yang akan
memandu perusahaan untuk mencapai keberhasilan.
Perencanaan usaha mempunyai tujuan, salah satunya adalah dalam
membimbing para pengusaha yaitu garis petunjuk untuk mengelola perusahaan,
mengurangkan kesalahan, menggunakan sumber-sumber organisasi dan
meningkatkan produktifitas, memudahkan pengawasan, meyakinkan pihak-pihak
berkepentingan, serta menilai kemajuan suatu perusahaan atau organisasi.
Collections
- Diploma Papers [1615]
