Peranan Akuntansi sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Pengambilan Keputusan pada PT Asuransi Parolamas Cabang Medan
View/ Open
Date
2006Author
Tambunan, Astrid Hererawaty
Advisor(s)
Risanty
Metadata
Show full item recordAbstract
Di zaman yang serba canggih serta perkembangan teknologi dan ilmu
pengetahuan yang begitu pesat mengakibatkan penyebaran informasi di berbagai
berita yang menghimpun peristiwa-peristiwa yang terjadi di berbagai belahan dunia
menjadi begitu besar, Untuk itu setiap sumber daya harus mempunyai kemampuan
untuk bersaing dengan perusahaan lain, mampu menggunakan kesempatan yang ada,
dan diperlukan informasi yang akurat dan terkini karena hal ini mempengaruhi
perkembangan perusahaan di masa yang akan datang.
Penyebaran informasi yang demikian pesat diwadahi oleh media-media
informasi dan komunikasi, baik secara cetak maupun elektronik yang mampu
memperoleh informasi tersebut secara langsung. Penyebaran informasi ini tidak luput
dari perhatian dunia bisnis dalam perusahaan, baik yang berskala kecil maupun besar,
sehingga perkembangan perusahaan menuntut adanya penguasaan atas informasi yang
handal.
Collections
- Diploma Papers [1615]
