Pelaksanaan Penyelesaian Keberatan atas Pajak Bumi dan Bangunan di Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Utara I
View/ Open
Date
2011Author
Br Sitepu, Esa Mei
Advisor(s)
Yahya, Adi Gampo
Metadata
Show full item recordAbstract
Praktik Kerja Lapangan Mandiri (PKLM) adalah suatu metode untuk
mempraktikkan teori di bangku perkuliahan. Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini
memberikan pengalaman yang sesungguhnya, memberikan pengetahuan
mengenai lingkungan kerja dan kegiatan-kegiatan suatu perkantoran khususnya di
bidang perpajakan. Pengalaman ini merupakan guru yang baik dan sangat
berharga karena semakin banyak praktik yang dilakukan akan semakin sempurna
dan matang di bidang yang ditekuni. Dalam melaksanakan Praktik Kerja
Lapangan Mandiri (PKLM) ini, bahasan yang diambil tentu saja berhubungan
dengan perpajakan.
Collections
- Diploma Papers (Taxes) [1113]