Analisa Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Permintaan Asuransi Jiwa Pada Ajb BumiPutera Cabang Lubuk Pakam
Abstract
Menjelang Era Pasar Bebas, dapat dilihat persaingan di era ekonomi semakin kompetitif, peningkatan terjadi di segala bidang usaha, baik di bidang transportasi, jasa, pertambangan, komunikasi, pembiayaan keuangan. krisis ekonomi yang terjadi pada tahun 1997 hingga saat ini mengakibatkan penurunan pertumbuhan ekonomi indonesia, bahkan mencapai titik 0% pada tahun1998. fluktuasi nilai tukar kurs dolar yang tinggi dan lemahnya pondasi ekonomi indonesia membuat kondisi eknomi indonesia sampai pada pertengahan tahun 2000 belum menunjukkan peningkatan pertumbuhan yang baik.
Collections
- Undergraduate Theses [2630]