Sistem Pengawasan Internal Kas pada CV. Satu Nusa
View/ Open
Date
2015Author
Lubis, Atikah Iqwani
Advisor(s)
Muda, Iskandar
Metadata
Show full item recordAbstract
Kas merupakan aset perusahaan yang paling lancar (likuid) dari
seluruh aktiva yang ada. Dan kas juga merupakan aktiva yang paling harus
dijaga. Hal ini disebabkan karena kas sangat mudah dialihkan atau dipindah
tangankan karena kas tidak memiliki identitas kepemilikan. Oleh karena itu
perusahaan / instansi harus melakukan pengawasan untuk melindungi kas.
Didalam mencapai tujuannya perusahaan / instansi selalu menghadapi
persoalan baik yang berasal dari dalam maupun dari luar. Dilihat dari ciri-ciri
dan kepentingannya, kas selalu menjadi objek utama yang disalahgunakan,
untuk itu diperlukan adanya pengawasan – pengawasan internal yang dapat
mencegah terjadinya penyalahgunaan dan penyelewengan kas.
Collections
- Diploma Papers [1615]