Akuntansi Aktiva Tetap di Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara
View/ Open
Date
2010Author
Pratiwi, Winda
Advisor(s)
Siregar, Hasan Sakti
Metadata
Show full item recordAbstract
Setiap perusahaan baik perusahaan dagang, perusahaan jasa, maupun
perusahaan industri dalam melaksanakan kegiatan operasionalnya menggunakan
sejumlah aktiva tetap selain aktiva-aktiva lainnya. Aktiva tetap tertiri dari tanah,
bangunan, kendaraan,mesin, peralatan, dan harta berwujud lainnya yang dimiliki
setiap perusahaan pada umumnya. Aktiva tetap perusahaan dapat diperoleh
perusahaan dengan berbagai cara sesuai dengan kebijakan manajemen seperti
pembelian tunai, pembelian kredit, menyewa, hadiah, dibuat sendiri, dan
sebagainya.
Collections
- Diploma Papers [1615]