Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap hs-CRP pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2
View/ Open
Date
2017Author
Sudibrata, Ari
Advisor(s)
Mardianto
Syafril, Santi
Metadata
Show full item recordAbstract
Background: Ramadan fasting is done for one full month, must be done by every Muslim
including whom suffered chronic diseases like Diabetes Mellitus (DM), does not eat and
drink for 13.5-14 hours. There are increasing of inflamatory factors in DM type 2 people.
Fasting can decrease inflamatory factors.
Aim: To determine the effect of Ramadan fasting on hs-CRP in patients with DM type 2.
Methods: A prospective longitudinal study of the beginning of Ramadan fasting until the
end of the Ramadan fasting 2015 on 19 subject who diagnosed with DM type 2 at H.
Adam Malik Hospital. The data was collected by taking blood samples at the beginning
and the end of the Ramadan fasting, then analyzed value ofhs-CRP.
Results: Of 19 subject, there are significant effect of ramadan fasting to body weight, post
prandial blood glucose and body mass index. While there is no significant effect of
ramadan fasting to fasting blood glucose and hs-CRP.
Conclusion: There is no significant value of hs-CRP in patients with type 2 diabetes
before and after Ramadan fasting Latar Belakang: Puasa Ramadhan dilakukan selama satu bulan penuh, wajib dilakukan
setiap umat muslim termasuk penderita penyakit kronis seperti Diabetes Mellitus (DM),
tidak makan dan tidak minum selama 13,5-14 jam. Pada penderita DM terjadi peningkatan
faktor-faktor inflamasi. Puasa dapat menurunkan faktor-faktor infl.amasi.
Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh Puasa Ramadhan terhadap hs-CRP pada pas1en
DMtipe 2.
Metode: Penelitian prosfektif longitudinal dari awal puasa Ramadhan sampai akhir puasa
Ramadhan 2015 terhadap 19 pasien yang telah didiagnosa dengan DM tipe 2 di RSUP H.
Adam Malik Medan. Data-data dikumpulkan dengan cara pengambilan sampel darah pada
awal puasa dan akhir puasa Ramadhan, kemudian dilihat bagaimana nilai dari hs-CRP.
Hasil: Dari 19 subjek penelitian setelah dilakukan uji statistik didapati pengaruh
signifikan puasa Ramadhan terhadap berat Badan, KGD 2PP dan IMT, sementara tidak
dijumpai pengaruh signifikan puasa Ramadhan terhadap KGDN dan hs-CRP.
Kesimpulan: Tidak terdapat pengaruh yang signifikan puasa Ramadhan terhadap hs-CRP
pada pasien DM tipe 2
Collections
- Master Theses [396]