Analisis Tekstual dan Musikal Lagu Populer Simalungun yang dinyanyikan pada Upacara Adat Perkawinan di Desa Saribudolok Kabupaten Simalungun
View/ Open
Date
2018Author
Sitio, Anantha Angriany
Advisor(s)
Purba, Setia Dermawan
Arifninetrirosa
Metadata
Show full item recordAbstract
Tulisan ini berjudul: Analisis Tekstual dan Musikal Lagu Populer Simalungun
Yang Dinyanyikan Pada Upacara Adat Perkawinan Di Desa Saribudolok Kabupaten
Simalungun.
Tujuan penelitian ini lebih diarahkan kepada makna tekstual dan analisis
unsur-unsur musikologinya.
Untuk menjawab pokok permasalahan tersebut penulis menggunakan teori
Bruno Netll dan William P. Malm. Metode yang digunakan adalah metode penelitian
kualitatif dengan melakukan observasi, wawancara dan perekaman.
Hasil penelitian menunjukan bahwa teks lagu populer berkesinambungan
dengan setiap rangkain acara dalam upacara adat perkawinan masyarakat Siamlugun.
Secara struktur melodi lagu populer Simalungun menggunakan birama 4/4.
Collections
- Undergraduate Theses [294]