Sistem Informasi Berbasis Web pada Sekolah SMA Tamansiswa Binjai
Abstract
Sistem Informasi Berbasis Web ini bertujuan untuk memberikan kemudahan kepada
masyarakat untuk mengetahui apa-apa saja informasi yang ada, seperti ekstrakulikuler
apa saja yang ada pada sekolah SMA Tamansiswa Binjai. Adapun fasilitas yang terdapat
dalam aplikasi ini yaitu berupa home, profil sekolah, data siswa, data guru, dan fitur
seperti buku tamu, gallery dan kontak sekolah. Pada proses pembuatan aplikasi ini untuk
bahasa pemrogramannya digunakan perangkat lunak Adobe Photoshop CS2, Macromadia
Dreamweaver 8 sebagai media untuk membuat layout dari situs yang telah dirancang,
PHP sebagai bahasa pemogramannya, MySQL sebagai server databasenya, serta browser
Mozilla Firefox.