Sistem Informasi Pariwisata Berbasis Web Kabupaten Tapanuli Tengah
Abstract
ABSTRAK
Kajian ini bertujuan untuk membangun suatu website untuk mengenalkan Pariwisata
Kabupaten Tapanuli Tengah. Website ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa
pemograman PHP yang diperoleh dengan kemudahan penggunaan perangkat lunak
Macromedia Dreamweaver 8, dan menggunakan MySQL sebagai database-nya.
Tujuan dari dibangunnya website ini adalah untuk mempermudah masyarakat dalam
memperoleh informasi mengenai Pariwisata yang ada di Kabupaten Tapanuli Tengah
secara online.