Perancangan Aplikasi Simulasi Psikotest Berbasis WEB
View/ Open
Date
2016Author
Tampubolon, Meylia Sandra
Advisor(s)
Sitorus, Syahriol
Metadata
Show full item recordAbstract
Perancangan Aplikasi Simulasi Psikotest Berbasis Web bertujuan untuk mengukur
aspek individu secara psikis. Tes ini dapat berbentuk tertulis, proyektif, atau evaluasi
secara verbal yang teradministrasi untuk mengukur fungsi atau kemampuan kognitif
dan emosional seseorang. Pada Proses pembuatan aplikasi ini perangkat lunak yang
digunakan adalah XAMPP yang merupakan gabungan dari Apache Web Server, PHP,
dan MySQL, Sublime Text 2, Browser Mozilla Firefox dan Google Chrome