Water Level Indicator Seven Segment sebagai Display Tingkat Ketinggian Cairan Berbasis Mikrokontroler AT89S51
Abstract
Perkembangan teknologi elektronika kiniu semakin cepat, yang sangat membantu
manusia dalam menyelasaikan pekerjaaan. Sehingga persaingan dalam bidang industri
elektronika semakin ketat pula.
Salah satu diantaranya adalah banyak problem manusia adalah mengontrol dan
pengisian tangki air yang masih banyak yang menggunakan system pengisian dan
pengontrolan tangki air secara manual menghabiskan waktu yang relative lama dan juga
merepotkan. Karena para oprator harus melihat atau memanjat keatas tangki untuk
memastikan ketinggian air atau cairan yang di inginkan. Melalui system elektronika
proses pengisisan dan pengontrolan tangki air secara manual dapat digantikan menjadi
system otomatis sehingga lebih efektif. Maka penulis mencoba merancang dan membuat
alat pengisian dan pengotrolan tangki air berbasis mikrokontroller
Perancang dan pembuatan alat ini tentunya lebih praktis dan menghemat waktu
karena proses pengisian dan pengambilan air dilakukan secara otomatis dimana pompa
digunakan sebagai pengendali system dan mirokontroller AT89S51 sebagai pengontrol
utamanya.