Aplikasi Game dengan Menggunakan Visual Basic 6.0
View/ Open
Date
2009Author
Selvida, Desilia
Advisor(s)
Buulolo, Faigiziduhu
Metadata
Show full item recordAbstract
Visual Basic adalah salah satu development tool untuk membangun aplikasi dalam
lingkungan Windows. Dalam pengembangan aplikasi, Visual Basic mengggunakan
pendekatan visual untuk merancang user interface dalam bentuk form, sedangkan
untuk kode programnya menggunakan bahasa basic yang cenderung mudah dipelajari.
Visual Basic telah menjadi tool yang terkenal bagi para pemula maupun para
developer.
Pada pemrograman Visual, pengembangan aplikasi dimulai dengan membentuk user
interface, kemudian mengatur properti dari objek – objek yang digunakan dalam user
interface, kemudian dilakukan penulisan kode program untuk menangani kejadian –
kejadian ( event ). Tahap pengembangan aplikasi demikian dikenal dengan istilah
pengenalan aplikasi dengan pendekatan Bottom – up.