Eksentrik Digraph dari Graph Bintang, Graph Bintang Rangkap Dua, dan Graph Bipartit Lengkap
View/ Open
Date
2010Author
Pasaribu, Sri Agustina
Advisor(s)
Iryanto, Iryanto
Sinulingga, Ujian
Metadata
Show full item recordAbstract
Teori graph merupakan cabang ilmu yang mendapat banyak perhatian karena
merupakan materi utama dalam riset dimana model – model dari teori graph banyak
digunakan dalam berbagai aplikasi seperti masalah dalam transportasi, jaringan
komunikasi, jaringan listrik, ilmu komputer, masalah pemetaan jalan di suatu kota dan
sebagainya. Eksentrik Digraph )(GED pada graph G didefinisikan sebagai graph
yang mempunyai verteks yang sama dengan himpunan verteks di G atau
)())(( GVGEDV = , dimana terdapat arc (sisi yang berarah) yang menghubungkan
verteks u ke v jika v adalah verteks eksentrik dari u . Masalah yang dibahas dalam
penelitian ini adalah menentukan Eksentrik Digraph dari Graph Bintang, Graph
Bintang Rangkap Dua, dan Graph Bipartit Lengkap. Hasil yang diperoleh dari
penelitian ini adalah bahwa Eksentrik Digraph dari Graph Bintang )( mSED adalah
Digraph Lengkap )( mKD , Eksentrik Digraph dari Graph Bintang Rangkap Dua
)( ,mnSED adalah Digraph Bipartit )( ,mnBD , dan Eksentrik Digraph dari Graph
Bipartit Lengkap )( ,nmKED adalah Digraph Komplemen )( ,nmKD .
Collections
- Undergraduate Theses [1407]
Related items
Showing items related by title, author, creator and subject.
-
Automorfisma Graf Barbel
Hertyani, Annisa (Universitas Sumatera Utara, 2024)The automorphism of a graph G is a permutation of the set of points V(G) of the graph G which is neighborhood preserving. In other words, the automorphism of a graph G is an isomorphism of the graph G to itself. One of the ... -
Dekomposisi Graf Piramida
Hestiana, Hestiana (Universitas Sumatera Utara, 2023)Let is a graph consisting of a setcalled vertices adn a set ) called edges. Let is a subgraph of if )⊆) and ⊆. A decomposition of a graph is a collection of subgraph induced by , thus for =1,2,3,…, and graph for is a ... -
Pelabelan Skolem Graceful pada Graf Sapu
Lamria, Kristin (Universitas Sumatera Utara, 2023)Let G = (V,E) be a finite simple graph. Broom graph Bmn consist of (m + n) nodes is a path graph Pm with m nodes and a star graph Sn with (n + 1) nodes which are aligned at one vertex {V1}. Skolem graceful labeling is two ...