Aplikasi Analisis Regresi Linear Berganda untuk Pemodelan Tingkat Kepadatan Penduduk di Kota Medan Tahun 2009.
Abstract
Sumberdaya alam adalah segala sesuatu yang muncul secara alami yang dapat
digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia. Akan tetapi, kekayaan sumberdaya
alam ini sering kali tidak sejalan dengan perkembangan ekonomi. Indonesia adalah
salah satu negara dengan kekayaan sumberdaya alam hayati dan nonhayati terbesar di
dunia. Pulau Sumatera merupakan salah satu dari 3 pulau terbesar yang terdapat di dunia. Di pulau ini terdapat beberapa provinsi yang salah satunya adalah provinsi
Sumatera Utara. Dan provinsi Sumatera Utara ini sendiri terdiri dari 25 Kabupaten dan
8 Kota, yang salah satunya adalah kota Medan.