Analisa Arus Kas Pada PT International Distribution Service Marketing Indonesia
Abstract
Di era globalisasi seperti sekarang ini, banyak sekali perusahaan yang bermunculan dengan berbagai macam jenis usaha. Adapun tujuan utama dari perusahaan-perusahaan tersebut adalah pencapaian laba (profit).
Dalam menjalankan usahanya, setiap perusahaan tentunya tidak terlepas
dari kegiatan yang berhubungan dengan keuangan (transaksi-transaksi
kengan) yang biasanya tersaji dalam laporan keuangan.
Transaksi keuangan tersebut berupa transaksi mengenai pengeluaran kas
dan penerimaan kas yang disusun dalam laporan arus kas.
Collections
- Diploma Papers (Financial) [1696]