Proporsi Kadar LOW-HDL-C pada Populasi Hipertensi Essensial Suku Aceh di Kabupaten Aceh Utara
View/ Open
Date
2013Author
Miharty, Rini
Advisor(s)
Lubis, Harun Rasyid
Nasution, Salli Roseffi
Metadata
Show full item recordAbstract
Background
Low-High Density Lipoprotein Cholesterol (Low-HDL-C) is one of the
independence essential hypertension risk factors and associated with high risk of
cardiovascular disease, whereas data of the proportions are very limited. High
prevalence of essential hypertension (EH) is in Aceh Utara district + 30.6yo lu/Lth
both geographical and demographical factots of the original Acehnese and they
have been known to be consumptive of both high salt and high fat diet.
Objective
The aim of this research was to assess the role of HDL-C level and Low-HDL-C
in EH population of Acehnese at Aceh Utara district and to evaluate correlations
between HDL-C level and systolic/diastolic blood pressure (SBPiDBP), severity
and duration of EH, ureum and creatinine level.
Methods
This research was an analytical observational study using cross-sectional
approach. The Subjects were enrolled using consecutive sampling method with
137 samples and were divided into 2 groups consisting of 69 patients in the EH
group and 68 healthy subjects in the normotensive (NT) group. The data analysis
was carried out with the 15.0 version of the SPSS program. A p value < 0.05 was
considered to be statistically significant.
Results
The mean of HDL-C level in both men and women were significantly lower in
the EH group (37.89 +2.60 mg/dl and 43.47+ 3.94 mgldl), respectively) than the
NT group (56.73 + 9.45 mg/dl and 60.19 + 12.02 mg/dl respectively, p :
0.0001). The Low-HDL-C proportion in the EH group were also signifrcantly
higher than the NT group (81.8% and 18.2%o respectively, p:0.0001). The EH
patient had 10.8 times higher risk to experience Low-HDL-C than the NT subject
(OR:10.8, 95% C14.72-25.04, p: 0.0001). The Low-HDL-C proportion were
also significantly higher as level of hypertension increased (p=0.002). There were
significant negative correlations between duration of hypertension and HDL-C (r-
-0.449; p: 0.0001), SBP and HDL-C (r: -0.564 ; p=0.0001), DBP and HDL-C
(= -0.497 ; p:0.0001). Conclusion
The Low HDL-C proportion was significantly higher in EH goup. We found
significant correlation between EH and Low-HDL-C. The HDL-C level had
significant negative correlations with severity of EH, SBP, DBP, ureum and
creatinin Latar Belakang
Low High Density Lipoprotein Cholesterol ( Low-HDL-C) adalah salah satu
faktor resiko independen pada hipertensi essensial dan berkaitan dengan
peningkatan risiko penyakit kardiovaskular, dimana data proporsinya di Indonesia
sangat terbatas. Prevalensi hipertensi essensial yang tinggi terdapat di Aceh Utara * 30-6%a dengan karakteristik faktor geografis dan demografis suku Aceh asli
yang diketahui sering mengkonsumsi diet tinggi garam dan tinggi lemak.
Tujuan Penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk menilai peftman kadar HDL-C dan Low-HDL-C
pada populasi HE suku Aceh di kabupaten Aceh Utara dan menilai hubungan
antara kadar HDL-C dengan tekanan darah sistolik (TDS), tekanan daruh diastolik
(TDD), beratnya hipertensi, lama menderita hipertensi, kadar ureum dan kreatinin.
Metode Penelitian
Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan pendekatan
potong lintang. Sampel diperoleh menggunakan sistem consecutive sampling
dengan mengikutsertakan 137 sampel, terdiri dari 69 sampel kelompok hipertensi
essensial (HE) dan 68 sampel kelompok normotensi (NT). Data dianalisis melalui
program SP^S^S I 5. 0 for lV'indow s, rulu p signifikan bila < 0.05.
Hasil Penelitian
Hasil analisis rerata kadar HDL-C pria dan wanita pada kelompok HE (masing
masing adalah 37.89 *2.60 mg/dl dan43.47+ 3.94 mgldl) signifikan lebih rendah
dibanding dengan kelompok NT (masing masing adalah 56.73 + 9.45 mgldl dan
60.19 + 12.02 mg/dl, p: 0.0001). Proporsi kadar Low-HDL-C signifikan lebih
tinggi pada kelompok HE dibanding dengan kelompok NT (masing masing adalah
81.8 %o dan 18.2 o/o,p:0.0001). Pasien dengan HE memiliki risiko 10.8 kali lebih
besar untuk mengalami Low-HDL-C dibanding subjek NT (OR:10.8, Cl 95o/o:
4.72-25.04, p: 0.0001). Proporsi Low-HDL-C signifikan lebih tinggi sesuai
dengan derajat hipertensi (p=0.002). Terdapat korelasi negatif yang signifikan
antara lama hipertensi dengan kadar HDL-C (r- -0.449; p: 0.0001), antara TDS
dengan kadar HDL-C (r:-0.564 ; p:0.0001), antara TDD dengan kadar HDL-C
(r-0.497 ; P:0.0001). Kesimpulan
Proporsi kadar Low-HDL-C signifikan lebih tinggi secara statistik pada kelompok
HE. Terdapat hubungan yang signifikan secara statistik antara HE dengan kadar
HDL-C. Kadar HDL-C berkorelasi negatif dengan lama hipertensi, TDS, TDD,
kadar ureum dan kreatinin
Collections
- Master Theses [396]